Jepang Jadi Ujian Pertama Inggris di Piala Davis

Jum'at, 04 Maret 2016 - 16:40 WIB
Jepang Jadi Ujian Pertama...
Jepang Jadi Ujian Pertama Inggris di Piala Davis
A A A
BIRMINGHAM - Inggris menjalani ujian pertama mereka mempertahankan gelar Piala Davis saat menghadapi tim Jepang di Birmingham 4-6 Maret 2016. Aksi Andy Murray dan Kei Nishikori bakal mendapat sorotan.

Kapten tim Inggris, Leon Smith, mengaku tak sabar dengan perjuangan pertama mereka tampil mempertahankan gelar juara Piala Davis di kandang sendiri. Seperti kita ketahui, Inggris dan Jepang tergabung dalam Grup Dunia.

"Kami memang sudah sering bermain di kandang tapi saat ini status kami adalah juara bertahan. Kami di sini bukan untuk perayaan tapi untuk meraih kemenangan sejak babak pertama," kata Smith dikutip Daily Mail.

"Kami tampil dengan kepercayaan diri karena status juara bertahan tapi kami harus kembali berjuang seperti biasanya. Kami tak bisa menganggap remeh tim sebagus Jepang," lanjutnya.

Inggris kembali diperkuat Andy Murray selama babak pertama penyisihan grup dunia Piala Davis 2016. Namun kapten tim tetap mewaspadai aksi pemain andalan Jepang, Kei Nishikori.

Smith telah menyiapkan lima pemain untuk menghadapi tim tamu. Di tunggal, selain Murray, pemain yang disiapkan adalah Dan Evans, Kyle Edmund, Jamie Murray, dan Dominick Inglot. (Baca juga : Murray Pimpin Inggris Berjaya Piala Davis)
(bbk)
Berita Terkait
Andy Murray Ungkapkan...
Andy Murray Ungkapkan Ambisinya Setelah Pensiun
Resolusi Tahun Baru...
Resolusi Tahun Baru 2022, Andy Murray Ingin Dapatkan Pelatih Baru
Andy Murray Rindu Roger...
Andy Murray Rindu Roger Federer
Andy Murray Absen di...
Andy Murray Absen di Turnamen Pemanasan Grand Slam Wimbledon
Andy Murray Kirim Simpati...
Andy Murray Kirim Simpati untuk Naomi Osaka yang Diejek di Lapangan
Andy Murray Fokus Persiapkan...
Andy Murray Fokus Persiapkan Diri Hadapi Musim 2021
Berita Terkini
Daftar 4 Tim yang Lolos...
Daftar 4 Tim yang Lolos ke Semifinal Liga Champions 2024/2025
17 menit yang lalu
Hasil Perempat Final...
Hasil Perempat Final Liga Champions: Arsenal Singkirkan Real Madrid, Lolos ke Semifinal
33 menit yang lalu
Jurang Finansial di...
Jurang Finansial di Balik Gemerlap UFC 314: Siapa Kaya, Siapa Merana?
10 jam yang lalu
Perbandingan Karier...
Perbandingan Karier Saul Canelo Alvarez vs Floyd Mayweather Jr, Siapa Lebih Mentereng?
11 jam yang lalu
Evandra Florasta Janji...
Evandra Florasta Janji Berikan Segalanya di Piala Dunia U-17 2025!
12 jam yang lalu
Siapa Kapten ASEAN All-Stars...
Siapa Kapten ASEAN All-Stars Lawan MU? Pundit Malaysia Jagokan Jay Idzes!
12 jam yang lalu
Infografis
Ibtihal Aboussad Dipecat...
Ibtihal Aboussad Dipecat Microsoft karena Menentang Genosida di Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved