Welbeck Terkapar Hingga Akhir Tahun

Jum'at, 19 Agustus 2016 - 10:59 WIB
Welbeck Terkapar Hingga...
Welbeck Terkapar Hingga Akhir Tahun
A A A
LONDON - Sungguh malang nasib Danny Welbeck. Sejak pindah ke Arsenal di musim 2014/2015, dirinya justru sering keluar masuk ruang perawatan medis.

Kali ini Welbeck mengalami cedera lutut. Cedera tersebut didapatnya saat bermain melawan Manchester City, Mei 2016 lalu. Menurut prakiraan awal, Welbeck akan absen selama satu tahun. Namun dugaan tersebut meleset, sang pemain hanya beristirahat hingga natal 2016.

"Kami sempat mendengar kabar buruk. Tim medis bilang, Welbeck bakal absen hingga April 2017. Namun kabar baiknya, dia bakal kembali bermain setelah natal tahun ini," ucap pelatih Arsenal, Arsene Wenger.

"Sejauh ini perkembangannya cukup positif. Kami tentu senang mendengar kabar baik ini," tambahnya yang dikutip dari Sky Sports.

Bersama Arsenal, Welbeck hanya mencatatkan 49 penampilan di kompetisi resmi. Dari kesempatannya tersebut, ia menorehkan 13 gol.

Selain Welbeck, Arsenal juga ditinggalkan Per Mertesacker dan Gabriel Paulista. Keduanya diperkirakan pulih pada Oktober 2016.
(bep)
Berita Terkait
Wenger Berharap Mikel...
Wenger Berharap Mikel Arteta Bisa Kembalikan Budaya Arsenal
Mengenang Jose Antonio...
Mengenang Jose Antonio Reyes, Penggawa Invincibles Arsenal 1 Dasawarsa Lalu
Mikel Arteta Harap Aubameyang...
Mikel Arteta Harap Aubameyang Perpanjang Kontrak di Arsenal
Orlando City vs Arsenal:...
Orlando City vs Arsenal: The Gunners Petik 4 Kemenangan Beruntun Usai Tekuk The Lions
Tekuk Tottenham Hotspur,...
Tekuk Tottenham Hotspur, Arsenal Makin Berjaya di Puncak Klasemen
Arsenal Curi Poin Penuh...
Arsenal Curi Poin Penuh dari Markas Chelsea
Berita Terkini
Ranking BWF Usai Badminton...
Ranking BWF Usai Badminton Asia Championships 2025: Empat Ganda Putra Indonesia Kuasai 10 Besar
7 jam yang lalu
Atlet Berkuda Indonesia...
Atlet Berkuda Indonesia Juara Toscana Tour 2025, PP Pordasi Susun Langkah Strategis di IKN
8 jam yang lalu
Link Streaming Real...
Link Streaming Real Madrid vs Arsenal Leg 2 Liga Champions 2025 di VISION+
9 jam yang lalu
Mengapa Conor McGregor...
Mengapa Conor McGregor Ngamuk Pecahkan Kaca Bus Khabib Nurmagomedov?
9 jam yang lalu
Profil Vitinho: Winger...
Profil Vitinho: Winger Asal Brasil yang Laporkan PSIS Semarang ke FIFA karena Gaji Tak Dibayar
11 jam yang lalu
Pelatih Korea Utara...
Pelatih Korea Utara Akui Timnya Sempat Gugup Hadapi Timnas Indonesia U-17
11 jam yang lalu
Infografis
Israel akan Caplok Sebagian...
Israel akan Caplok Sebagian Wilayah Gaza hingga Tawanan Dibebaskan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved