Nadal Tersingkir Usai Dipaksa Bermain Lima Set

Senin, 05 September 2016 - 06:40 WIB
Nadal Tersingkir Usai...
Nadal Tersingkir Usai Dipaksa Bermain Lima Set
A A A
NEW YORK - Raja Tanah Liat, Rafael Nadal tersingkir di babak keempat AS Terbuka 2016. Peraih medali emas Olimpiade Rio itu dikalahkan Lucas Poullie dengan pertandingan lima set.

Bertanding di Arthur Ashe, New York, Senin (5/9/2016) pagi WIB, Nadal sudah menunjukkan tanda-tanda kekalahan usai menyerah di set pertama, 1-6. Meski bangkit memenangkan set kedua dengan 6-2, Nadal kembali kalah di set ketiga 4-6.

Lucas Pouille yang bukan merupakan petenis unggulan dalam laga itu sukses memenangkan set keempat dan kelima. Nadal akhirnya harus tersingkir usai dipaksa memeras keringan dalam pertandingan yang berlangsung nyaris lima jam.

Skor akhir 6-1, 2-6, 6-4, 3-6, 7(8)-6(6) menandai keberhasilan pertama Petenis Prancis itu melaju ke perempat final AS Terbuka 2016. Sementara bagi Nadal kekalahan ini memaksanya mengubur ambisi memenangkan grand slam tahun ini.
(sbn)
Berita Terkait
AS Terbuka 2022: Rafael...
AS Terbuka 2022: Rafael Nadal Klaim Permainan Semakin Membaik
Hasil AS Terbuka 2022:...
Hasil AS Terbuka 2022: Libas Wakil Australia, Rafael Nadal Tembus Putaran Kedua
Rafael Nadal Sedih Novak...
Rafael Nadal Sedih Novak Djokovic Absen di AS Terbuka 2022
Jelang Grand Slam AS...
Jelang Grand Slam AS Terbuka 2022: Nadal Ogah Kegagalan di Cincinnati Masters Terulang
Mental Rafael Nadal...
Mental Rafael Nadal Terganggu Usai Tersingkir dari AS Terbuka 2022
Rafael Nadal Berpartisipasi...
Rafael Nadal Berpartisipasi di Cincinnati Terbuka 2022
Berita Terkini
Terungkap Alasan PB...
Terungkap Alasan PB POBSI Hadirkan Juara Dunia Biliar ke Indonesia
29 menit yang lalu
Juara Dunia Fedor Gorst...
Juara Dunia Fedor Gorst Puji Kemajuan Biliar Indonesia, Optimistis akan Lahir Atlet Hebat
41 menit yang lalu
Diperkuat Drifter Senior,...
Diperkuat Drifter Senior, Al Ghazali Optimistis Seven Speed Motorsport Moncer Prestasi
2 jam yang lalu
Kejutan! Pangsuma FC...
Kejutan! Pangsuma FC Hancurkan Black Steel FC 4-1, Tantang Bintang Timur Surabaya di Semifinal!
9 jam yang lalu
AHRT Siap Ukir Sejarah...
AHRT Siap Ukir Sejarah Baru di ARRC 2025: Bidik Juara di 3 Kelas!
9 jam yang lalu
Futsal Nation Cup 2025:...
Futsal Nation Cup 2025: Gilvan Quattrick, Bintang Timur Surabaya ke Semifinal usai Bungkam Sadakata United 5-3
11 jam yang lalu
Infografis
PTUN Cabut SK Ketua...
PTUN Cabut SK Ketua MK Suhartoyo usai Anwar Usman Menang Gugatan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved