Babak I: Harry Kane Robek Gawang Fulham

Minggu, 19 Februari 2017 - 22:03 WIB
Babak I: Harry Kane...
Babak I: Harry Kane Robek Gawang Fulham
A A A
LONDON - Tottenham Hotspur unggul sementara 1-0 saat menghadapi Fulham di babak kelima Piala FA 2016/2017. Gol tunggal Harry Kane di menit ke-16 menjadi pembeda di paruh pertama laga.

Tampil markas Fulham di Craven Cottage, Minggu (19/2/2017) Spurs langsung menurunkan kekuatan penuh sejak awal laga. Pelatih Mauricio Pochettino memainkan formasi terbaiknya, dengan Christian Eriksen, Dele Alli dan Heung-Min Son mendukung peran Kane.

Hasilnya, Spurs langsung bisa unggul saat laga baru berusia 16 menit. Gol tersebut dicetak Kane setelah memanfaatkan umpan Christian Eriksen.

Menurut catatan, itu merupakan gol ke-18 Kane dari 22 laga terakhir Spurs di semua kompetisi. Sementara assist Eriksen merupakan yang ke-10 musim ini.

Tidak ada gol tambahan di sisa babak pertama. Jika Spurs sukses mempertahankan keunggulan, mereka akan memastikan tempat di babak keenam atau di perempat final Piala FA tahun ini.

Susunan pemain Fulham vs Tottenham Hotspur

Fulham (4-2-3-1): Bettinelli; Odoi, Kalas, Ream, Malone; McDonald, Johansen; Kebano, Cairney, Ayite; Aluko.
Cadangan: Parker, Cyriac, Madal, Piazon, Martin, Button, Sessegnon.

Tottenham (4-2-3-1): Vorm; Trippier, Alderweireld, Vertonghen, Davies; Winks, Wanyama; Eriksen, Alli, Son; Kane.
Cadangan: Janssen, Sissoko, Dembele, Onomah, Wimmer, Lopez, Carter-Vickers.
(sha)
Berita Terkait
Hujan Gol, Everton Singkirkan...
Hujan Gol, Everton Singkirkan Tottenham Hotspur dari Piala FA
Drawing 16 Besar Piala...
Drawing 16 Besar Piala FA 2021/2022: Spurs Bentrok Pembunuh MU, Liverpool Tantang Norwich
Kabar Buruk bagi Tottenham,...
Kabar Buruk bagi Tottenham, Eric Dier Dapat Skorsing Empat Laga
Jelang Middlesbrough...
Jelang Middlesbrough vs Tottenham: Conte Dituntut Sudahi Puasa Gelar Spurs
Conte Frustrasi Peluang...
Conte Frustrasi Peluang Trofi Tottenham Dihabisi Middlesbrough
Hattrick Vinicius Warnai...
Hattrick Vinicius Warnai Kemenangan Tottenham Hotspur atas Marine
Berita Terkini
Scooter Prix 2025: Pertarungan...
Scooter Prix 2025: Pertarungan Skuter Makin Sengit dengan Total Hadiah Lebih dari Rp1 Miliar!
7 jam yang lalu
Cedera, Leo Rolly Mundur...
Cedera, Leo Rolly Mundur dari Skuad Indonesia di Piala Sudirman 2025
8 jam yang lalu
Jonatan Christie Kapten...
Jonatan Christie Kapten Tim Indonesia di Piala Sudirman 2025, Gloria Emanuelle Widjaja Jadi Wakil
10 jam yang lalu
Siap Ngebut di Spanyol!...
Siap Ngebut di Spanyol! Jangan Lewatkan MotoGP Jerez 2025 Akhir Pekan Ini di VISION+
10 jam yang lalu
Daniel Dubois Ancam...
Daniel Dubois Ancam Pensiunkan Oleksandr Usyk: Aku Hancurkan Dia!
12 jam yang lalu
3 Pemain Timnas Uzbekistan...
3 Pemain Timnas Uzbekistan U-17 yang Layak Main di Eropa, Nomor 1 Striker Potensial
12 jam yang lalu
Infografis
Jadwal Lengkap Pertandingan...
Jadwal Lengkap Pertandingan Babak Semifinal Euro 2024
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved