Hadapi Laga Uji Coba, Persib Coret Essien

Sabtu, 24 Februari 2018 - 00:05 WIB
Hadapi Laga Uji Coba,...
Hadapi Laga Uji Coba, Persib Coret Essien
A A A
BANDUNG - Persib Bandung tanpa Michael Essien di laga uji coba. Sabtu (24/2/2018) Persib dijadwalkan menghadapi Putra Priangan FC di Stadion Wiradadaha, Tasikmalaya, Jawa Barat.

Essien terpaksa ditinggal di Kota Bandung karena kondisinya belum fit 100 persen. Sebelumnya eks gelandang Chelsea itu disebut-sebut bakal terdepak dari skuat Pangeran Biru. Namun nyatanya, Essien kembali berlatih pada Selasa (20/2/2018) lalu. Namun kondisinya belum memungkinkan untuk ikuti laga uji coba.

"Essien tidak ikut. Kondisinya masih belum 100 persen‎. Tapi, dia akan tetap latihan bersama tim di Bandung," kata pelatih Persib, Roberto Carlos Mario Gomez.

"Tidak apa-apa, kita akan tunggu dia sampai pulih dan bisa kembali main,"‎ ujarnya yang dikutip dari laman resmi klub.

Selain Essien, Persib juga meninggalkan I Made Wirawan, Agung Mulyadi, Fulgensius Billy Paji Keraf, Victor Igbonefo dan Kim Jeffrey Kurniawan. Dua nama terakhir sedang menjalani masa pemulihan cedera.

Laga uji coba ini juga dilewatkan oleh Febri Hariyadi dan M Aqil Savik. Saat ini keduanya sedang memenuhi panggilan pemusatan latihan Timnas Indonesia.
(bep)
Berita Terkait
Bobotoh Gelar Konvoi...
Bobotoh Gelar Konvoi Keliling Kota Bandung Usai Persib Raih Gelar Juara Liga 1
Persib Bandung Keok...
Persib Bandung Keok Dibungkam Barito Putera
Kisah Mantan Pemain...
Kisah Mantan Pemain Persib Bergabung dengan Real Madrid
Doa Kapten Persib Jelang...
Doa Kapten Persib Jelang Bulan Suci Ramadan
Pelatih Persib U-16...
Pelatih Persib U-16 Sebut Latihan Saat Berpuasa Bagus bagi Pemain
Hasil Liga 1 2022/2023:...
Hasil Liga 1 2022/2023: Bungkam Persita, Persib Lanjutkan Tren Kemenangan
Berita Terkini
Ganda Putra Indonesia...
Ganda Putra Indonesia Tembus Final All England, Jaga Tradisi Juara
1 jam yang lalu
Market Value Timnas...
Market Value Timnas Indonesia Nomor 3 di Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
4 jam yang lalu
Yamaha Umumkan Skuad...
Yamaha Umumkan Skuad Gahar 2025: Siap Dominasi Lintasan Balap Nasional dan Asia!
8 jam yang lalu
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Sabar/Reza Melaju ke Semifinal!
9 jam yang lalu
Marc Marquez Beri Semangat...
Marc Marquez Beri Semangat untuk Jorge Martin yang Cedera: Kami Merindukanmu di Lintasan!
9 jam yang lalu
Ernando Ari Tak Gentar...
Ernando Ari Tak Gentar Saingi Emil Audero: Selama Makan Nasi, Saya Siap!
10 jam yang lalu
Infografis
Militer Israel Akui...
Militer Israel Akui Gagal Hadapi Operasi Badai al-Aqsa 7 Oktober
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved