Daniel Ricciardo Pimpin Catatan Waktu Sementara di Ujicoba Barcelona
A
A
A
BARCELONA - Daniel Ricciardo tampil sebagai pembalap tercepat di sesi pagi hari pertama ujicoba pramusim Formula 1 di Sirkuit Catalunya, Barcelona. Bersama Aston Martin Red Bull Racing, Ricciardo mengukir waktu 1 menit 20.179 detik.
Melakoni ujicoba pramusim di Sirkuit Catalunya, Senin (26/2/2018) Ricciardo berhasil melampaui catatan waktu pembalap Mercedes, Valtteri Bottas. Pembalap Finlandia -Botttas- mencapai waktu terbaik 1 menit 20.349 detik.
Adapu Ferrari, yang menurunkan pembalap Kimi Raikkonen di tes pramusim sesi pagi itu harus puas dengan tempat ketiga. Pembalap Finlandia itu memacu mobilnya dengan catatan waktu terbaik, 1 menit 20.506 detik.
Sekadar informasi, sebanyak 10 pembalap turun di sesi pagi ujicoba pramusim Formula 1 2018. Kecelakaan sempat dialami Fernando Alonso yang ban belakang mobilnya mental hingga tergelincir ke luar lintasan.
Hasil Ujicoba Pramusim di Barcelona (sesi pagi)
1. Daniel Ricciardo AUS Aston Martin Red Bull Racing 1m 20.179s
2. Valtteri Bottas FIN Mercedes AMG Petronas Motorsport 1m 20.349s
3. Kimi Raikkonen FIN Scuderia Ferrari 1m 20.506s
4. Nico Hulkenberg GER Renault Sport Formula One Team 1m 20.547s
5. Brendon Hartley NZL Red Bull Toro Rosso Honda 1m 22.371s
6. Lance Stroll CAN Williams Martini Racing 1m 22.452s
7. Romain Grosjean FRA Haas F1 Team 1m 23.092s
8. Fernando Alonso ESP McLaren F1 Team 1m 24.202s
9. Marcus Ericsson SWE Alfa Romeo Sauber F1 Team 1m 24.897s
10. Nikita Mazepin RUS Sahara Force India F1 Team 1m 25.628s
Melakoni ujicoba pramusim di Sirkuit Catalunya, Senin (26/2/2018) Ricciardo berhasil melampaui catatan waktu pembalap Mercedes, Valtteri Bottas. Pembalap Finlandia -Botttas- mencapai waktu terbaik 1 menit 20.349 detik.
Adapu Ferrari, yang menurunkan pembalap Kimi Raikkonen di tes pramusim sesi pagi itu harus puas dengan tempat ketiga. Pembalap Finlandia itu memacu mobilnya dengan catatan waktu terbaik, 1 menit 20.506 detik.
Sekadar informasi, sebanyak 10 pembalap turun di sesi pagi ujicoba pramusim Formula 1 2018. Kecelakaan sempat dialami Fernando Alonso yang ban belakang mobilnya mental hingga tergelincir ke luar lintasan.
Hasil Ujicoba Pramusim di Barcelona (sesi pagi)
1. Daniel Ricciardo AUS Aston Martin Red Bull Racing 1m 20.179s
2. Valtteri Bottas FIN Mercedes AMG Petronas Motorsport 1m 20.349s
3. Kimi Raikkonen FIN Scuderia Ferrari 1m 20.506s
4. Nico Hulkenberg GER Renault Sport Formula One Team 1m 20.547s
5. Brendon Hartley NZL Red Bull Toro Rosso Honda 1m 22.371s
6. Lance Stroll CAN Williams Martini Racing 1m 22.452s
7. Romain Grosjean FRA Haas F1 Team 1m 23.092s
8. Fernando Alonso ESP McLaren F1 Team 1m 24.202s
9. Marcus Ericsson SWE Alfa Romeo Sauber F1 Team 1m 24.897s
10. Nikita Mazepin RUS Sahara Force India F1 Team 1m 25.628s
(sha)