Klasemen Pembalap dan Konstruktor Formula 1 2018

Senin, 14 Mei 2018 - 17:44 WIB
Klasemen Pembalap dan...
Klasemen Pembalap dan Konstruktor Formula 1 2018
A A A
BARCELONA - Kemenangan Lewis Hamilton di GP Catalunya 2018 membuat pembalap Mercedes tersebut bercokol di puncak klasemen sementara. Kemenangan itu pula membawa Mercedes memimpin di klasemen konstruktor.

Hamilton keluar sebagai pemenang setelah melahap 66 putaran Sirkuit Catalunya, Barcelona, Minggu (13/5/2018) malam WIB. Driver asal Inggri tersebut menjadi pembalap pertama yang menyentuh garis finis dengan catatan waktu 1jam 35 menit 29.972 detik.

Dengan kemenangan tersebut, Hamilton kini berada di puncak klasemen dengan 95 poin. Sementara Sebastian Vettel, driver Ferrari yang memenangkan dua race pertama F1 2018, kini berada di posisi kedua dengan catatan 78 poin.

Berikut Klasemen Pembalap Formula 1

PosPembalapTimPoin
1.Lewis HamiltonMercedes AMG Petronas95
2.
Sebastian Vettel
Scuderia Ferrari
78
3.
Valtteri Bottas
Mercedes AMG Petronas
58
4.
Kimi Raikkonen
Scuderia Ferrari
48
5.
Daniel Ricciardo
Aston Martin Red Bull Racing
47
6.
Max Verstappen
Aston Martin Red Bull Racing
33
7.
Fernando Alonso
McLaren Renault
32
8.
Nico Hulkenberg
Renault Sport F1
22
9.
Carlos Sainz Jr
Renault Sport F1
19
10.
Kevin MagnussenHaas19
11.
Sergio Perez
Force India
17
12.
Pierre Gasly
Toro Rosso Honda
12
13.
Charles Leclerc
Alfa Romeo Sauber
9
14.
Stoffel Vandoorne
McLaren Renault
8
15.
Lance Stroll
Williams Martini Racing
4
16.
Marcus Ericsson
Alfa Romeo Sauber
2
17.
Esteban Ocon
Force India
1
18.
Brendon Hartley
Toro Rosso Honda
1

Klasemen Konstruktor
PosTimPoin
1.
Mercedes AMG Petronas
153
2.
Scuderia Ferrari
126
3.
Aston Martin Red Bull Racing
80
4.
Renault Sport F1
41
5.
McLaren Renault
40
6.
Haas
19
7.
Force India
18
8.
Toro Rosso
13
9.
Alfa Romeo Sauber
11
10.
Williams Martini Racing
4
(bbk)
Copyright ©2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
berita/ rendering in 0.0746 seconds (0.1#10.140)