Diananda Choirunisa Buka Peluang Medali Emas Usai Kalahkan Atlet Panahan Taiwan
A
A
A
JAKARTA - Diananda Choirunisa lolos ke final setelah mengalahkan Lei Chien-Ying (Taiwan) di cabang panahan nomor recurve individual putri. Di laga puncak, Diananda akan menghadapi China untuk berebut medali emas.
Tampil di lapangan panahan Gelora Bung Karno (GBK) Jakarta, Kamis (23/8/2018) siang WIB, Diananda sukses mengalahkan Lei dengan skor akhir 7-3. Sempat tertinggal di dua set poin pertama, Diananda membalik kedaan dengan memenankan tiga set poin berikutnya.
Dengan hasil tersebut, Diananda akan tampil di final menghadapi atlet panahan China, Xinyan Zhang, di lapangan panahan GBK, Kamis (28/8/2018) pukul 9.50 WIB. Sebelum pertandingan itu, Kang Chaeyoung (Korea) akan menghadapi Lei Chien Ying (Taiwan) untuk berebut perunggu.
Tampil di lapangan panahan Gelora Bung Karno (GBK) Jakarta, Kamis (23/8/2018) siang WIB, Diananda sukses mengalahkan Lei dengan skor akhir 7-3. Sempat tertinggal di dua set poin pertama, Diananda membalik kedaan dengan memenankan tiga set poin berikutnya.
Dengan hasil tersebut, Diananda akan tampil di final menghadapi atlet panahan China, Xinyan Zhang, di lapangan panahan GBK, Kamis (28/8/2018) pukul 9.50 WIB. Sebelum pertandingan itu, Kang Chaeyoung (Korea) akan menghadapi Lei Chien Ying (Taiwan) untuk berebut perunggu.
(sha)