Gonzalo Higuain di Ambang Rekor Bersejarah Serie A

Minggu, 21 Oktober 2018 - 15:35 WIB
Gonzalo Higuain di Ambang...
Gonzalo Higuain di Ambang Rekor Bersejarah Serie A
A A A
MILAN - Gonzalo Higuain di ambang rekor bersejarah. Dia berpeluang menjadi pemain Argentina pertama di AC Milan yang mencetak gol di Derby della Madonnina di Serie A.

Jika melihat catatan, Inter Milan mungkin sudah tidak asing dengan penyerang Argentina yang mencetak gol saat derby. Sebut saja Mauro Icardi yang membuat hat-trick di Derby della Madonnina musim lalu.

Bagaimana dengan AC Milan? Sejarah mencatat, belum ada satupun striker atau pemain AC Milan asal Argentina yang mencetak gol saat Derby Milan berlangsung di Serie A. Bergabungnya Higuain dari Juventus pada bursa transfer musim panas 2018 membuat catatan tersebut berpeluang berubah.

Sebetulnya ada dua pemain Milan asal Argentina yang pernah mencetak gol ke gawang Inter. Mereka adalah Ernesto Cucchiaroni dan Ernesto Grillo. Namun, gol tersebut tidak berlangsung di Serie A, melainkan di ajang Coppa Italia pada bulan Juni 1958.

Higuain ingin mengubah sejarah. Pemian yang pernah membela Napoli dan Juventus itu punya modal besar karena sudah mencetak enam gol dalam 11 pertemuan melawan Inter Milan. Pertanyaannya, mampukah Higuain melanjutkan rekor positif tersebut?
(sha)
Berita Terkait
Inter Milan Raih Tiket...
Inter Milan Raih Tiket Semifinal Coppa Italia Usai Singkirkan AC Milan
Derby della Madonnina:...
Derby della Madonnina: AC Milan Menang Dramatis 2-1 atas Inter Milan
Liga Italia: Sambut...
Liga Italia: Sambut Derby Milan Perdana, Simone Inzaghi Akui Kurang Persiapan
Hasil Coppa Italia,...
Hasil Coppa Italia, AC Milan vs Lazio: Rossoneri Bombardir Gawang Si Elang 4-0
Live Streaming RCTI+...
Live Streaming RCTI+ Duel Klasik AC Milan vs Inter Milan
Liga Italia: Stefano...
Liga Italia: Stefano Pioli Beberkan Penyebab Milan Gagal Kalahkan Inter
Berita Terkini
Yamaha Umumkan Skuad...
Yamaha Umumkan Skuad Gahar 2025: Siap Dominasi Lintasan Balap Nasional dan Asia!
1 jam yang lalu
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Sabar/Reza Melaju ke Semifinal!
2 jam yang lalu
Marc Marquez Beri Semangat...
Marc Marquez Beri Semangat untuk Jorge Martin yang Cedera: Kami Merindukanmu di Lintasan!
2 jam yang lalu
Ernando Ari Tak Gentar...
Ernando Ari Tak Gentar Saingi Emil Audero: Selama Makan Nasi, Saya Siap!
3 jam yang lalu
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Rehan/Gloria Tersingkir, Ganda Campuran Indonesia Habis!
3 jam yang lalu
Erick Thohir Pasang...
Erick Thohir Pasang Target Tinggi: Timnas U-17 Wajib Lolos Piala Dunia 2025!
5 jam yang lalu
Infografis
Pemain Termahal di Asia...
Pemain Termahal di Asia Tenggara 2025, Indonesia Mendominasi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved