Katsidis kembali naik ring bulan depan

Sabtu, 05 Januari 2013 - 04:49 WIB
Katsidis kembali naik...
Katsidis kembali naik ring bulan depan
A A A
Sindonews.com - Penantang gelar welter junior asal Australia, Michael Katsidis, dikabarkan akan kembali naik ring pada 21 Februari mendatang. Namun, masih belum diketahui siapa akan menjadi lawan dalam pertarungan yang digelar di The Melbourne Pavilion, Melbourne, Australia, tersebut.

Pemegang rekor bertarung 28 menang (23KO), dan enam kali kalah itu memutuskan hijrah dari Las Vegas, Amerika Serikat, menuju ke Sydney. Petarung berusia 32 tahun tersebut memilih hijrah, karena ingin mencari sebuah awal yang baru, setelah menderita empat kekalahan dari lima kali pertarungan terakhirnya.

Katsidis, baru-baru ini memilih Johnny Lewis, yang melatih Kostya Tszyu dan Jeff Fenech memburu gelar juara dunia, untuk menjadi pelatih anyarnya. Dan, ia berharap bisa memberikan sesuatu yang sempurna di ujung masa pensiunnya.
(nug)
Berita Terkait
Tinju Kelas Welter Membusuk,...
Tinju Kelas Welter Membusuk, Juara Dunia Takut Bertarung
Mampukah Israil Madrimov...
Mampukah Israil Madrimov Guncang Jagat Tinju Kelas Welter Super?
Adrien Broner Tuntut...
Adrien Broner Tuntut Al Haymon Rp153 M Demi Tarung Lagi
Mayweather Tantang Jake...
Mayweather Tantang Jake Paul Bertarung Tinju Kelas Welter Super
10 Petinju Terbaik Kelas...
10 Petinju Terbaik Kelas Welter Super Sepanjang Masa
Pukul KO Lawan setelah...
Pukul KO Lawan setelah Bel Ronde 8 Berakhir Berbunyi, Paddy Donovan Didiskualifikasi
Berita Terkini
Futsal Nation 2025 Resmi...
Futsal Nation 2025 Resmi Digelar, MNCTV Tayangkan Laga Pembuka antara Unggul FC vs Cosmo JNE
26 menit yang lalu
5 Petinju Dunia yang...
5 Petinju Dunia yang Pernah Dipenjara, Nomor 5 Sampai 105 Tahun
2 jam yang lalu
Kenapa Islam Makhachev...
Kenapa Islam Makhachev Menolak Duel Lawan Ilia Topuria, Takut Kalah?
3 jam yang lalu
7 Petarung UFC Aktif...
7 Petarung UFC Aktif yang Tak Terkalahkan, Salah Satunya Usman Nurmagomedov
5 jam yang lalu
Nonton Final Copa del...
Nonton Final Copa del Rey, Streaming Barcelona vs Real Madrid di VISION+
5 jam yang lalu
Jadwal Live Barcelona...
Jadwal Live Barcelona vs Real Madrid di Final Copa del Rey di RCTI
5 jam yang lalu
Infografis
Ratusan Mahasiswa Asing...
Ratusan Mahasiswa Asing Berbakat Terancam Kehilangan Masa Depan di AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved