Zenit berminat membeli Abate

Selasa, 08 Januari 2013 - 17:20 WIB
Zenit berminat membeli...
Zenit berminat membeli Abate
A A A
Sindonews.com – Klub Rusia Zenit St Petersburg menunjukkan ketertarikannya kepada bintang AC Milan Ignazio Abate. Bek kanan itu kabarnya akan berusaha direkrut Zenit pada bursa transfer Januari ini.
Andrea D’Amico, agen Abate mengatakan kemungkinan transfer itu masih terbuka meski sampai saat ini masih jauh dari kepastian.

’’Memang sudah ada kontak awal tapi masih banyak pekerjaan yang harus dilakukan. Zenit mengenal baik Abate dan ketertarikan mereka sudah tertulis. Mereka tidak ada mengalami masa keuangan,”ujar Amico seperti dikutip football italia, Selasa (8/1/2013).

Pelatih Zenit yang juga berasal dari Italia Luciano Spalletti dikabarkan akan mengajukan penawawan sebesar 2,5 juta poundsterling dan kontrak sampai tahun 2017.
(aww)
Berita Terkait
Imbas Sanksi Pemerintah...
Imbas Sanksi Pemerintah Inggris, Inilah Deretan Pemain Chelsea yang Tak Bisa Diperpanjang Kontraknya
Miris, Pemerintah Inggris...
Miris, Pemerintah Inggris Bikin Chelsea Makin Teriris
Invasi Rusia, Liga Sepak...
Invasi Rusia, Liga Sepak Bola Ukraina Terhenti
Negara-negara Liga Arab...
Negara-negara Liga Arab Ditekan Barat untuk Mengutuk Rusia
Final Liga Champions...
Final Liga Champions Dipindah ke Paris, Rusia Rugi Banyak
Punya Sikap, Pemain...
Punya Sikap, Pemain Ukraina Yaroslav Rakitskiy Tinggalkan Liga Rusia
Berita Terkini
Hari Kedua JSSL Singapore...
Hari Kedua JSSL Singapore 7s: Tim U-12 Sapu Bersih Kemenangan dan U-14 Teror Pemuncak Klasemen!
1 jam yang lalu
6 Petarung UFC Terkena...
6 Petarung UFC Terkena Skorsing Medis: Michael Chandler 60 Hari, Alexander Volkanovski 45 Hari!
6 jam yang lalu
Misteri Keyakinan Alex...
Misteri Keyakinan Alex Pereira: Perjalanan Spiritual di Balik Oktagon, Benarkah Mualaf?
7 jam yang lalu
Biodata dan Agama Oleksandr...
Biodata dan Agama Oleksandr Gvozdyk, Petinju Ukraina Penantang Anthony Hollaway yang Menggemparkan
8 jam yang lalu
Ambisi Nova Arianto...
Ambisi Nova Arianto di Piala Dunia U-17 2025: Bawa Timnas Indonesia U-17 Lolos Fase Gugur!
8 jam yang lalu
Daftar Liga Terbaik...
Daftar Liga Terbaik di Asia dan ASEAN 2025: Arab Saudi Teratas, Indonesia Ditelikung Kamboja!
9 jam yang lalu
Infografis
Begini Tips untuk Membeli...
Begini Tips untuk Membeli Mobil di Akhir Tahun
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved