Lyon tolak keinginan Juventus pinjam Lopez

Minggu, 13 Januari 2013 - 17:00 WIB
Lyon tolak keinginan...
Lyon tolak keinginan Juventus pinjam Lopez
A A A
Sindonews.com - Presiden Olympique Lyonnais, Jean-Michel Aulas mengkonfirmasi bahwa Juventus telah menanyakan kemungkinan untuk meminjam striker Lisandro Lopez, pada Januari ini.

Selama beberapa pekan terakhir, nama Didier Drogba terus dikaitkan bakal berlabuh ke juara bertahan Turin tersebut. Tapi, melihat faktor usia dan alot negosiasi, membuat manajemen mengalihkan fokus mereka kepada Lopez.

Sayang, keinginan Juventus tak mendapat tentangan keras dari sang presiden yang menyatakan mantan pemain FC Porto itu, masih menjadi bagian penting klub asal Prancis tersebut.

"Saya dapat mengkonfirmasikan bahwa Juventus meminta kami untuk Lisandro Lopez dengan status pinjaman, tapi kami tidak suka pilihan itu dan tidak ingin melepaskan dia," kata Aulas.

"Semua orang tahu apa yang Lisandro telah dilakukan untuk Lyon dan apa yang bisa dilakukan di masa depan. Dia tidak mungkin berada di puncak karirnya sekarang, tapi dia adalah simbol bagi kita, hampir seperti Juninho itu.

Pemain internasional Argentina berlabuh di Lyon dari FC Porto musim 2009, dengan mahar 29 juta euro. Tercatat selama empat musim berkiprah ia menyumbangkan 76 gol dari 146 penampilan di semua ajang.
(aww)
Berita Terkait
10 Pemain Lyon Jinakkan...
10 Pemain Lyon Jinakkan PSG
Liverpool Sepakat Lepas...
Liverpool Sepakat Lepas Xherdan Shaqiri ke Olympique Lyon
Cetak 100 Gol di Ligue...
Cetak 100 Gol di Ligue 1, Mbappe: Itu Bagian dari Sejarah
Tony Parker Dukung Lyon...
Tony Parker Dukung Lyon Juarai Liga Champions Musim Ini
Chelsea Lepas Emerson...
Chelsea Lepas Emerson Palmieri ke Olympique Lyon dengan Status Pinjaman
Pertandingan Istimewa...
Pertandingan Istimewa Aymeric Laporte
Berita Terkini
Eliano Reijnders Dikabarkan...
Eliano Reijnders Dikabarkan Masuk Radar Transfer Klub Prancis
17 menit yang lalu
Perbandingan Market...
Perbandingan Market Value Timnas Indonesia vs Australia: Beda Tipis!
1 jam yang lalu
Daud Yordan Hancurkan...
Daud Yordan Hancurkan Kambosos Jr dengan Serangan Verbal: Kamu Jatuh KO!
1 jam yang lalu
Perbandingan Kekuatan...
Perbandingan Kekuatan Timnas Indonesia vs Australia yang Kehilangan 6 Starternya
2 jam yang lalu
Indonesia Pastikan Tempat...
Indonesia Pastikan Tempat di Final All England 2025, Reza Pahlevi: Semoga Tidak Sampai di Sini Saja
3 jam yang lalu
Market Value Mees Hilgers...
Market Value Mees Hilgers Kalahkan Seluruh Skuad Timnas Malaysia dan Thailand
3 jam yang lalu
Infografis
Tolak Beli TikTok, Elon...
Tolak Beli TikTok, Elon Musk Justru Tertarik Memiliki OpenAI
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved