Swansea amankan Michu hingga 2016

Rabu, 23 Januari 2013 - 22:24 WIB
Swansea amankan Michu...
Swansea amankan Michu hingga 2016
A A A
Sindonews.com – Usaha Swansea City untuk mempertahankan Michu akhirnya berbuah hasil. Striker bernama lengkap Miguel Perez Cuesta itu akhirnya menandatangani kontrak anyar hingga 2016 mendatang.

Kontrak anyar tersebut sekaligus menjadi jawaban atas masa depan Michu. Pasalnya, pemain asal Spanyol itu sempat dikabarkan bakal hengkang pada akhir musim mendatang. Ia diprediksi menjadi rebutan klub Eropa lainnya setelah tampil gemilang saat debutnya bersama Swansea. Tercatat, ia mampu mencetak 13 gol di ajang Liga Premier Inggris musim ini.

Michu sendiri mengakui ada klub Eropa yang tertarik untuk mendapatkan jasanya. Namun, ia memilih tetap bertahan bersama klub berjuluk The Swans itu dengan menyetujui kontrak anyar yang diberikan manajmen klub.

“Ini adalah pilihan yang mudah bagi saya. Saya bermimpi untuk hidup di sini di Swansea. Tentu saja saya sangat menikmati bermain sepak bola di sini,” ungkap Michu seperti dikutip Sky Sport, Rabu (23/1/2013)

“Saya senang hidup di kota ini, di klub ini dan dengan fans di sini. Saya pikir klub senang dengan saya karena mereka memberikan kontrak baru. Saya telah membaca dan mendengarkan spekulasi mengenai saya, tapi itu tidak menarik,” pungkasnya
(aww)
Berita Terkait
Faktor Lambatnya MU...
Faktor Lambatnya MU di Bursa Transfer
Aksi Aneh Madrid di...
Aksi Aneh Madrid di Bursa Transfer
Inilah Top 10 Transfer...
Inilah Top 10 Transfer Terbesar di Bursa Transfer Musim Panas 2021
Bursa Transfer; Real...
Bursa Transfer; Real Madrid Resmi Perkenalkan Camavinga
Bursa Transfer: Chelsea...
Bursa Transfer: Chelsea Ramaikan Perburuan Raheem Sterling
Lima Pemain Bintang...
Lima Pemain Bintang Gratisan Ramaikan Bursa Transfer
Berita Terkini
Paus Fransiskus Wafat,...
Paus Fransiskus Wafat, Dunia Olahraga Italia Hentikan Sementara Kompetisi
1 jam yang lalu
PSM Makassar Melaju...
PSM Makassar Melaju di Semifinal Shopee Cup 2024/2025, Catat Jadwalnya!
4 jam yang lalu
2 Pelari Indonesia Tatap...
2 Pelari Indonesia Tatap London Marathon 2025, Galang Dana Pendidikan untuk Anak Kurang Mampu
4 jam yang lalu
Gregoria Mariska Jatuh...
Gregoria Mariska Jatuh Sakit, Bagaimana Nasibnya di Piala Sudirman 2025?
6 jam yang lalu
Kevin Diks Cedera Parah,...
Kevin Diks Cedera Parah, Absen Perkuat Timnas Indonesia Lawan China dan Jepang?
6 jam yang lalu
Islombek Ismoilov, Pelatih...
Islombek Ismoilov, Pelatih Muda di Balik Sukses Uzbekistan Juara Piala Asia U-17 2025
7 jam yang lalu
Infografis
3 Negara yang Gratiskan...
3 Negara yang Gratiskan Pendidikan Rakyatnya hingga S3
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved