Chris John bikin film Dokumenter

Jum'at, 01 Maret 2013 - 16:02 WIB
Chris John bikin film...
Chris John bikin film Dokumenter
A A A
Sindonews.com - Di sela-sela kesibukan menjadi petinju profesional, Crish John juga mencoba peruntungan di dunia film. Petinju berusia 33 tahun itu mengaku telah membuat suatu film dokumenter tentang perjalanan karirnya sebagai petinju dunia.

Menurutnya film tersebut hanya film dokumenter yang nantinya tidak akan dijual secara komersil. Dia merencanakan film tersebut dibagikan ke sekolah-sekolah di Indonesia.

"Ya, saya membuat film. Berdurasi kurang lebih 10 menit," ujar Chris John usai bertemu Menpora Roy Suryo di kantor Kemenpora Jumat, (1/3/2013).

Lebih lanjut, Chris John berharap film ini bisa inspirasi bagi generasi muda Indonesia. "Saya berharap bisa membangkitkan semangat penerus bangsa. Terutama dalam melahirkan bibit-bibit baru tinju di Indonesia,"imbuh.

Selain Chris John, mantan atlet Indonesia seperti Susi Susanti, Yayuk Basuki, Utut Adianto dan Ade Ray ikut ambil bagian juga.
(wbs)
Berita Terkait
Rans Prestige Sportainment...
Rans Prestige Sportainment Dukung Kemajuan Olahraga Nasional
Momen Keseruan Spektakuler...
Momen Keseruan Spektakuler Acara Merah Meriah Sportainment
Sekda DKI: Formula E...
Sekda DKI: Formula E Hadir sebagai Green Sportainment
Kisah Rodman saat Berkunjung...
Kisah Rodman saat Berkunjung ke Korut: Dari Karpet Merah hingga Sambutan Meriah
Gara-Gara Video Panas,...
Gara-Gara Video Panas, Lavezzi Merasa Diperas
Atlet Rusia Pernah Ditawari...
Atlet Rusia Pernah Ditawari Rp2,9 miliar untuk Berkencan dengan Pria Hidung Belang
Berita Terkini
Tony Popovic Cermati...
Tony Popovic Cermati Gaya Permainan Patrick Kluivert Jelang Australia vs Indonesia
2 jam yang lalu
Kenapa Asnawi Tak Dipanggil...
Kenapa Asnawi Tak Dipanggil Timnas Indonesia? Patrick Kluivert: Tak Ada Alasan Khusus
5 jam yang lalu
Misi Besar Patrick Kluivert...
Misi Besar Patrick Kluivert saat Timnas Indonesia Tantang Australia di Kualifikasi Piala Dunia 2026!
8 jam yang lalu
Kocak! Gara-gara Umpan,...
Kocak! Gara-gara Umpan, Ole Romeny vs Marselino Ferdinan Berdebat
8 jam yang lalu
Skandal Salep Gegerkan...
Skandal Salep Gegerkan UFC, Keringat Tidak Menetes
9 jam yang lalu
Skenario Oleksandr Usyk...
Skenario Oleksandr Usyk Kosongkan Sabuk WBO, Anthony Joshua Bisa Juara Dunia
10 jam yang lalu
Infografis
Roket Milik Elon Musk...
Roket Milik Elon Musk Kembali Bikin Masalah bagi Penduduk Bumi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved