Arum masih upayakan Pacquiao v Marquez V

Selasa, 02 April 2013 - 13:33 WIB
Arum masih upayakan...
Arum masih upayakan Pacquiao v Marquez V
A A A
Sindonews.com - Promotor Bob Arum belum menyerah untuk mempertemukan Manny Pacquiao dengan Juan Manuel Marquez. Kabarnya, Arum berencana menggelar Pacquiao v Marquez V di Makau atau Singapura, September mendatang.

"Yang kami sedang tunggu adalah salah satu hotel yang ingin menyelenggarakan pertarungan ini,"kata Arum seperti dilansir Supersports.

Sebenarnya peluang Arum terbilang kecil. Pasalnya, Marquez dengan jelas menunjukkan keengganannya bertarung dengan Pacquiao lagi. Marquez menyebut, Pacquiao adalah opsi terakhir baginya.

Sebelumnya, Marquez sudah menegaskan bahwa dirinya punya keinginan untuk bertemu dengan Timothy Bradley atau Brandon Rios. Pacquiao sendiri sudah menerima kenyataan itu. Dia menyebut siap melawan siapa pun jika Marquez tetap enggan bertemu dirinya.
(wir)
Berita Terkait
Tinju Kelas Welter Membusuk,...
Tinju Kelas Welter Membusuk, Juara Dunia Takut Bertarung
Mampukah Israil Madrimov...
Mampukah Israil Madrimov Guncang Jagat Tinju Kelas Welter Super?
Adrien Broner Tuntut...
Adrien Broner Tuntut Al Haymon Rp153 M Demi Tarung Lagi
Mayweather Tantang Jake...
Mayweather Tantang Jake Paul Bertarung Tinju Kelas Welter Super
Biodata dan Agama Danny...
Biodata dan Agama Danny Garcia, Petinju Kelas Welter yang Gagal Dapatkan Gelar Juara WBA
10 Petinju Terbaik Kelas...
10 Petinju Terbaik Kelas Welter Super Sepanjang Masa
Berita Terkini
Jelang Putaran Final...
Jelang Putaran Final AFC Womens Futsal Asian Cup 2025 di China, Garuda Pertiwi Geber Latihan di Jogja
1 jam yang lalu
Its Family Time! Laga...
Its Family Time! Laga Terakhir Babak Grup, Saksikan Aksi Timnas Indonesia U-17 Sapu Bersih Kemenangan Live di GTV!
2 jam yang lalu
Hasil Badminton Asia...
Hasil Badminton Asia Championships 2025: Fajar/Rian ke Babak 16 Besar, Chico Aura Angkat Koper!
2 jam yang lalu
10 Raja Kelas Bulu Terbaik...
10 Raja Kelas Bulu Terbaik dalam Sejarah UFC
2 jam yang lalu
Duel Sengit Pembalap...
Duel Sengit Pembalap F1 di Bahrain! Streaming Race-nya di VISION+
3 jam yang lalu
Sejarah Timnas Indonesia...
Sejarah Timnas Indonesia U-17 ke Piala Dunia U-17 Tampar Malaysia
4 jam yang lalu
Infografis
Elon Musk Mengkritik...
Elon Musk Mengkritik Jet Tempur Siluman F-35 yang Masih Berpilot
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved