City gaet the next Ibra

Sabtu, 08 Juni 2013 - 14:40 WIB
City gaet the next Ibra
City gaet the next Ibra
A A A
Sindonews.com – Manchester City dilaporkan telah menjalin kesepakatan dengan striker muda bernama Zacharias Faour. Gaya permainannya membuat pemain asal Swedia itu mendapat julukan the next Zlatan Ibrahimovic.

Nama Faour mencuat setelah ia tampil gemilang bersama klub muda Malmo. Penampilan pemain berusia 15 tahun itu ternyata tak hanya membuat City kepincut, beberapa klub elit Eropa seperti Chelsea, Real Madrid, Liverpool dan Juventus turut mengincarnya.

City sadar betul bahwa mereka tak sendiri dalam perburuan Faour. Oleh sebab itu klub berjuluk The Citizens bergerak cepat untuk melakukan penawaran. Diakabarkan City harus merogoh kocek sebesar satu juta euro atau sebesar Rp11 miliar untuk bisa meboyong Faour ke Etihad Stadium.

“City memberikan peringkat dia sebagai striker terbaik di dunia dalam kelasnya. Dia adalah pemain muda yang akan bergabung dengan klub besar,” ungkap agen Faour, Hasan Centinkaya seperti dikutip Goal, Sabtu (8/6/2013)

“ City memboyong beberapa pemain muda, tapi mereka hanya membaya pemain terbaik dari Eropa maupun dari Amerika Selatan. Mereka tidak membeli banyak pemain seperti yang dilakukan Chelsea. City hanya membeli pemain berkualitas dan klub akan membayar mahal untuk mereka,” pungkasnya
(wir)
Berita Terkait
Guardiola dan 7 Pemain...
Guardiola dan 7 Pemain Positif, Man City Dilanda Badai Covid -19 Jelang Hadapi Swindown Town di Piala FA
Eks Kiper Manchester...
Eks Kiper Manchester City Joe Hart Putuskan Pensiun di Akhir Musim
Manchester City Dilarang...
Manchester City Dilarang Bersantai
Manchester City Borong...
Manchester City Borong Tiga Gelar Individu Terbaik di Liga Inggris 2020/2021
Jersey Tandang Manchester...
Jersey Tandang Manchester City Musim Depan Bocor Sebelum Dirilis?
Pep Guardiola Pastikan...
Pep Guardiola Pastikan Fernandinho Cedera Panjang
Berita Terkini
Hasil Piala Asia U-17...
Hasil Piala Asia U-17 2025: Drama Adu Penalti, Arab Saudi U-17 Kalahkan Korea Selatan U-17
2 jam yang lalu
Indonesia Resmi Jadi...
Indonesia Resmi Jadi Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
5 jam yang lalu
Indonesia Jadi Tuan...
Indonesia Jadi Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025?
6 jam yang lalu
Link Live Streaming...
Link Live Streaming Semifinal Piala Asia U-17 2025: Arab Saudi vs Korea Selatan, Uzbekistan vs Korea Utara
6 jam yang lalu
Nonton Tenis ATP Barcelona...
Nonton Tenis ATP Barcelona Open 2025! Streaming di VISION+
7 jam yang lalu
Profil Joe Calzaghe:...
Profil Joe Calzaghe: Petinju yang Dianggap Terbaik Sepanjang Masa oleh Ricky Hatton
9 jam yang lalu
Infografis
The Protector, Kendaraan...
The Protector, Kendaraan Tempur Baru Militer Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved