Rapper Serbia buatkan lagu untuk Ibrahimovic

Minggu, 09 Juni 2013 - 22:58 WIB
Rapper Serbia buatkan...
Rapper Serbia buatkan lagu untuk Ibrahimovic
A A A
Sindonews.com - Striker Paris Saint Germain (PSG), Zlatan Ibrahimovic mendapatkan kado spesial dari dua rapper asal Serbia, Sanjin & Youthman.

Seperti dilansir Whoatesallthepies, Sanjin & Youthman membuat lagu untuk penyerang Timnas Swedia itu. Lagu yang beraliran dancehall reggae dari Balkan itu diberi judul Zlatan.

Lirik lagu tersebut menceritakan perjalanan pesepakbola berusia 31 tahun itu dari Ajax hingga ke PSG, keagungan ia ketika bermain bola hingga bakatnya yang bak seperti dewa.

Nada lagu tersebut sedikit mengingatkan dengan irama penyanyi kenamaan dunia, Sean Paul yang memang mengusung lagu reggea bernuansa dance. Kini 'Zlatan' masuk dalam list top 40 di tangga lagu Swedia.

Ingin dengar lagunya? Klik videonya di sini:
(dka)
Copyright ©2025 SINDOnews.com
All Rights Reserved
berita/ rendering in 0.7190 seconds (0.1#10.24)