Ditinggal Howard, Lakers move on

Sabtu, 06 Juli 2013 - 12:20 WIB
Ditinggal Howard, Lakers...
Ditinggal Howard, Lakers move on
A A A
Sindonews.com - Los Angeles Lakers harus menelan kecewa. Upaya mereka untuk mempertahankan Dwight Howard gagal total.

Seperti diberitakan sebelumnya, Howard akhirnya memilih Houston Rockets sebagai klub barunya. Rayuan dari Kobe Bryant dan Steve Nash ternyata tak mampu meluluhkan hati pemain berusia 28 tahun tersebut.

"Kami telah diinformasikan keputusan Dwight adalah tidak bersama Lakers lagi. Secara alami, kami kecewa,"ujar Manajer Umum Lakers, Mitch Kupchak, dalam situs resmi tim.

"Bagaimanapun, kami akan melangkah ke depan sekarang dengan arahan yang berbeda. Kami akan melakukan yang terbaik untuk membangun tim sebaik mungkin,"ia menambahkan.

Kupchak pun tak lupa untuk mengucapkan terima kasih atas jasa Howard selama membela Lakers. "Untuk Dwight, kami mengucapkan terima kasih atas waktu dan pertimbangannya, dan atas usahanya dengan kami musim lalu. Kami berharap yang terbaik di sisa kariernya di NBA,"tuturnya.
(wir)
Berita Terkait
Bursa Transfer Dimulai,...
Bursa Transfer Dimulai, 5 Pebasket Ini Jadi Incaran Klub NBA
Faktor Lambatnya MU...
Faktor Lambatnya MU di Bursa Transfer
Aksi Aneh Madrid di...
Aksi Aneh Madrid di Bursa Transfer
Inilah Top 10 Transfer...
Inilah Top 10 Transfer Terbesar di Bursa Transfer Musim Panas 2021
Bursa Transfer; Real...
Bursa Transfer; Real Madrid Resmi Perkenalkan Camavinga
Bursa Transfer: Chelsea...
Bursa Transfer: Chelsea Ramaikan Perburuan Raheem Sterling
Berita Terkini
Trent Alexander-Arnold...
Trent Alexander-Arnold Jadi Pembeda! Liverpool Lumat Leicester 1-0
3 jam yang lalu
Kutukan 40 Tahun Berlanjut...
Kutukan 40 Tahun Berlanjut di Piala Asia U-17 2025
3 jam yang lalu
Drama 9 Pemain! Uzbekistan...
Drama 9 Pemain! Uzbekistan Juara Piala Asia U-17 2025 usai Gunduli Arab Saudi 2-0
3 jam yang lalu
Hasil Pekan 33 Liga...
Hasil Pekan 33 Liga Inggris: Arsenal Menang, Chelsea Comeback, Manchester United Belum Menang!
5 jam yang lalu
Debut Gemilang di JSSL...
Debut Gemilang di JSSL Singapore 7s: Tim U-14 dan U-12 Raih Runner-up!
6 jam yang lalu
Dalton Smith Perpanjang...
Dalton Smith Perpanjang Rekor Menang 18-0, Calon Penakluk Juara WBC Alberto Puello
7 jam yang lalu
Infografis
Otobiografi I Am Zlatan...
Otobiografi 'I Am Zlatan (2011)' Diangkat Jadi Film Dokumenter
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved