Ferguson kirim ucapan selamat buat Murray

Rabu, 10 Juli 2013 - 13:59 WIB
Ferguson kirim ucapan...
Ferguson kirim ucapan selamat buat Murray
A A A
Sindonews.com - Keberhasilan petenis terbaik Inggris Raya, Andy Murray, meraih gelar Wimbledon benar-benar membuat seluruh publik di Negeri Ratu Elizabeth berbangga. Salah satunya adalah mantan pelatih Manchester United, Sir Alex Ferguson.

Ya, Murray mengakui jika dia telah menerima pesan ucapan selamat atas kemenangan di Wimbledon dari salah satu manajer tersukses di Inggris tersebut. Murray dan Ferguson sendiri sama-sama berasal dari Skotlandia. "Saya mendapat pesan dari dia (Fergie) kemarin dan pagi ini," ujar Murray kepada BBC Sport.

Ferguson, yang kini telah menginjak usia 71 tahun, sempat menyaksikan perjuangan Murray dalam menaklukkan Fernando Verdasco di babak perempat final. Sayangnya, dia absen menonton Murray membekap Novak Djokovic di final. "Dia di kapal pesiar akan ke pantai Skotlandia, jadi dia tidak bisa datang," jelas petenis nomor dua dunia itu.

"Ini adalah semangat kerja yang luar biasa untuk suatu jangka waktu yang panjang. Menghabiskan 15 menit dengan dia, dia adalah seorang pria yang benar-benar mengesankan dan Anda dapat belajar banyak dari dia."

Kemenangan itu sendiri membuat Murray menjadi petenis tunggal putra Inggris pertama yang mejuarai Wimbledon, sejak Fred Perry, 77 tahun yang lalu.
(nug)
Berita Terkait
Ujian Nyata Murray di...
Ujian Nyata Murray di Turnamen Cicinati Masters 2020
Andy Murray Rindu Roger...
Andy Murray Rindu Roger Federer
Andy Murray Kembali...
Andy Murray Kembali Dibekap Cedera
Resolusi Tahun Baru...
Resolusi Tahun Baru 2022, Andy Murray Ingin Dapatkan Pelatih Baru
Andy Murray Ungkapkan...
Andy Murray Ungkapkan Ambisinya Setelah Pensiun
Nadal Positif Covid-19...
Nadal Positif Covid-19 Usai Tampil di Abu Dhabi
Berita Terkini
Kenapa Mike Tyson Bisa...
Kenapa Mike Tyson Bisa Masuk Penjara? Ternyata Ini Penyebabnya
9 menit yang lalu
Ada Khabib Nurmagomedov...
Ada Khabib Nurmagomedov di Balik Penolakan Islam Makhachev vs Ilia Topuria
1 jam yang lalu
Pembuktian Kekuatan...
Pembuktian Kekuatan Monster KO Naoya Inoue di Amerika Serikat
2 jam yang lalu
Kronologi Rumitnya Duel...
Kronologi Rumitnya Duel Wajib Daniel Dubois vs Derek Chisora: Dipaksa IBF dan Urgensi Unifikasi Gelar
2 jam yang lalu
Muhammad Ferrari Masuk...
Muhammad Ferrari Masuk Skuad All-Stars Lawan MU, Carlos Pena: Lebih Penting Main di Liga
3 jam yang lalu
Skorsing Dicabut, Ryan...
Skorsing Dicabut, Ryan Garcia Lolos dari Lubang Kematian Kariernya
4 jam yang lalu
Infografis
AS Tolak Rencana Inggris...
AS Tolak Rencana Inggris untuk Kirim Pasukan ke Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved