Youzhny dan Lopez lolos ke babak kedua

Selasa, 23 Juli 2013 - 03:05 WIB
Youzhny dan Lopez lolos...
Youzhny dan Lopez lolos ke babak kedua
A A A
Sindonews.com - Mikhail Youzhny, petenis tunggal putra asal Rusia yang menempati unggulan keenam, berhasil lolos ke babak kedua Swiss Terbuka 2013, menyusul hasil positif yang diraihnya atas Paul-Henri Mathieu dari Prancis, Selasa (23/7) dini hari WIB.

Dalam pertandingan yang berlangsung selama dua jam itu, Youzhny berhasil mencatatkan kemenangan 6-3, 4-6, 6-2 atas pemain peringkat 101 dunia tersebut. Di pertandingan babak kedua nanti, Youzhny akan berhadapan dengan pemain kualifikasi asal Rumania, Victor Crivoi, atau Pablo Andujar dari Spanyol.

Pada pertandingan lain, unggulan kelima, Feliciano Lopez, sukses meraih kemenangan atas pemain kualifikasi, Jan Hernych (Republik Ceko). Lopez membukukan kemenangan dua set langsung 7-6 (2), 6-3 untuk mendapatkan pertandingan melawan Andrey Kuznetsov dari Rusia di babak kedua.
(nug)
Berita Terkait
Alwi Farhan dan Gregoria...
Alwi Farhan dan Gregoria Lanjutkan Perjuangan di Swiss Open 2024, Live di iNews!
Swiss Open 2022: Rehan/Lisa...
Swiss Open 2022: Rehan/Lisa Tak Menyangka Singkirkan Unggulan Kelima
Hasil Swiss Open 2022:...
Hasil Swiss Open 2022: Hentikan Pasangan Prancis, Rehan/Lisa Lolos ke Semifinal
Swiss Open 2022: Adnan/Mychelle...
Swiss Open 2022: Adnan/Mychelle Tembus 16 Besar usai Singkirkan Praveen/Melati
Peluang Bagas/Fikri...
Peluang Bagas/Fikri Lolos ke Olimpiade Paris usai Raih Runner-up Swiss Open 2024
Hari Ini, 3 Ganda Putra...
Hari Ini, 3 Ganda Putra Berjuang di Perempat Final Swiss Open 2024, Live di iNews!
Berita Terkini
Market Value Timnas...
Market Value Timnas Indonesia Nomor 3 di Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
21 menit yang lalu
Yamaha Umumkan Skuad...
Yamaha Umumkan Skuad Gahar 2025: Siap Dominasi Lintasan Balap Nasional dan Asia!
3 jam yang lalu
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Sabar/Reza Melaju ke Semifinal!
4 jam yang lalu
Marc Marquez Beri Semangat...
Marc Marquez Beri Semangat untuk Jorge Martin yang Cedera: Kami Merindukanmu di Lintasan!
4 jam yang lalu
Ernando Ari Tak Gentar...
Ernando Ari Tak Gentar Saingi Emil Audero: Selama Makan Nasi, Saya Siap!
5 jam yang lalu
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Rehan/Gloria Tersingkir, Ganda Campuran Indonesia Habis!
6 jam yang lalu
Infografis
Musuh-musuh Utama AS...
Musuh-musuh Utama AS dan NATO akan Gelar Latihan Perang
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved