Rodman dan pemain NBA akan buktikan Korut tak buruk

Kamis, 12 September 2013 - 16:59 WIB
Rodman dan pemain NBA...
Rodman dan pemain NBA akan buktikan Korut tak buruk
A A A
Sindonews.com - Dennis Rodman yang secara tidak langsung menjadi seorang diplomat dan duta besar untuk Korea Utara, kembali memberikan ide baru. Mantan legenda Chicago Bulls tersebut, dikabarkan memiliki rencana untuk membawa 12 mantan pemain NBA untuk bermain di Korea Utara pada awal tahun depan.

"Ini bukan sebuah lelucon," tutur Rodman. "Ini sebuah hal yang serius."

Sesuai kesepakatan dengan Kim, pertandingan pertama akan diselenggarakan pada 8 Januari yang bertepatan dengan ulang tahun Kim sedangkan pertandingan kedua pada tanggal 10.

Rodman menyebut Kim sebagai "marshall" (panglima militer tertinggi). "Marshall berkata kepada saya 'kami ingin orang datang ke sini karena kami bukan negara yang buruk'," katanya.

Dia kembali dari Korea Utara, Sabtu, setelah melakukan kunjungan selama sepekan. Hanya sedikit informasi yang diketahui tentang kehidupan pribadi Kim di negara pemilik senjata nuklir yang tertutup dan miskin itu.

Rodman mengonfirmasi keterangannya sebelumnya, sebagaimana yang disampaikannya kepada harian The Guardian, Kim memiliki seorang putri kecil bernama Ju-Ae. Rodman mengaku menimang sendiri bayi itu.

"Mereka memberi saya kesempatan untuk menimbang putrinya, yang pertama kalinya dalam sejarah. Saya memegang anaknya," kata Rodman.
(wbs)
Berita Terkait
Rans Prestige Sportainment...
Rans Prestige Sportainment Dukung Kemajuan Olahraga Nasional
Momen Keseruan Spektakuler...
Momen Keseruan Spektakuler Acara Merah Meriah Sportainment
Sekda DKI: Formula E...
Sekda DKI: Formula E Hadir sebagai Green Sportainment
Atlet Rusia Pernah Ditawari...
Atlet Rusia Pernah Ditawari Rp2,9 miliar untuk Berkencan dengan Pria Hidung Belang
Kisah Rodman saat Berkunjung...
Kisah Rodman saat Berkunjung ke Korut: Dari Karpet Merah hingga Sambutan Meriah
Gara-Gara Video Panas,...
Gara-Gara Video Panas, Lavezzi Merasa Diperas
Berita Terkini
El Clasico Jilid 3,...
El Clasico Jilid 3, Barcelona Favorit Juara Copa del Rey 2025
23 menit yang lalu
Della Maddalena Haus...
Della Maddalena Haus Gelar: Tantang Belal Muhammad di UFC 315 dan Bidik Islam Makhachev!
5 jam yang lalu
Juara WBO Brian Norman...
Juara WBO Brian Norman Jr dan Tantangan Jin yang Menakutkan dari Jepang
5 jam yang lalu
Kapan Jadwal Drawing...
Kapan Jadwal Drawing Piala AFF U-23 2025: Catat Tanggalnya!
6 jam yang lalu
Perempat Final AFC Champions...
Perempat Final AFC Champions League Elite, Gwangju FC vs Al-Hilal: Live di iNews Pukul 23.30 WIB
7 jam yang lalu
MNCTV Tayangkan Semifinal...
MNCTV Tayangkan Semifinal Futsal Nation Cup 2025, Fafage Banua vs Cosmo JNE
8 jam yang lalu
Infografis
Negara NATO Ini Klaim...
Negara NATO Ini Klaim akan Diinvasi Rusia dalam Beberapa Tahun
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved