Hingga 2050, PSSI haram akui Persebaya 1927

Kamis, 26 September 2013 - 15:09 WIB
Hingga 2050, PSSI haram...
Hingga 2050, PSSI haram akui Persebaya 1927
A A A
Sindonews.com - Wakil Ketua Umum PSSI, La Nyalla Matalitti kembali menyuarakan penegasannya terkait status dualisme yang mendera Persebaya. Dengan lantang, La Nyalla memastikan bahwa Persebaya di bawah kompetisi PT Liga Indonesia (PT LI) adalah yang sah bukan Persebaya 1927.

La Nyalla, berpatokan pada hasil rapat Kongres Luar Biasa (KLB) PSSI di Hotel Borobudur, Jakarta, 17 Maret 2013 lalu. Dalam kongres itu, PSSI menyatakan Persebaya berlaga di Divisi Utama dan telah promosi ke Liga Super Indonesia (ISL) anggota resmi PSSI.

"Persebaya jelas hanya ada satu. Kalau masih tetap memakai nama Persebaya 1927 tetap tidak akan bisa. Sampai 2050 saya pastikan tidak akan diakui PSSI," kata La Nyalla, Kamis (26/9).

Pada kesempatan lain, La Nyalla juga menyatakan akan mencari solusi terbaik terkait status , pilar timnas U-19 yakni Evan Dimas. Pasalnya kapten timnas Garuda Jaya itu, saat ini bermain di klub Ersebaya 1927.

"Saya minta Dimas tetap fokus ke timnas yang akan berlaga di Piala AFC U-19. PSSI sudah tidak mengakui keberadaan Persebaya 1927. Tapi, Dimas tak perlu khawatir,"tandasnya.
(wbs)
Berita Terkait
Bruno Moreira Gabung...
Bruno Moreira Gabung Persebaya, Netizen: Duh Manisnya
Masakan Khas Arab Jadi...
Masakan Khas Arab Jadi Menu Favorit Mahmoud selama Ramadhan
Protes Kinerja Wasit...
Protes Kinerja Wasit Liga 1, Persebaya Tuntut PT LIB Segera Evaluasi
Resmi! Paul Munster...
Resmi! Paul Munster Jadi Pelatih Anyar Persebaya Surabaya
Bonek: Eri Kemana saat...
Bonek: Eri Kemana saat Persebaya Terusir dari Mess Karanggayam?
Jalan Rendi Irwan Merintis...
Jalan Rendi Irwan Merintis Karir Kepelatihan dari Kampung
Berita Terkini
Ganda Putra Indonesia...
Ganda Putra Indonesia Tembus Final All England, Jaga Tradisi Juara
1 jam yang lalu
Market Value Timnas...
Market Value Timnas Indonesia Nomor 3 di Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
4 jam yang lalu
Yamaha Umumkan Skuad...
Yamaha Umumkan Skuad Gahar 2025: Siap Dominasi Lintasan Balap Nasional dan Asia!
8 jam yang lalu
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Sabar/Reza Melaju ke Semifinal!
9 jam yang lalu
Marc Marquez Beri Semangat...
Marc Marquez Beri Semangat untuk Jorge Martin yang Cedera: Kami Merindukanmu di Lintasan!
9 jam yang lalu
Ernando Ari Tak Gentar...
Ernando Ari Tak Gentar Saingi Emil Audero: Selama Makan Nasi, Saya Siap!
10 jam yang lalu
Infografis
Tatib Direvisi, DPR...
Tatib Direvisi, DPR Bisa Copot Kapolri hingga Pimpinan KPK
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved