Stephan El Shaarawy bicara Balotelli dan Kaka
A
A
A
Sindonews.com - Striker AC Milan, Stephan El Shaarawy mengaku bahwa rekan setimnya Mario Balotelli banyak membantu perkembangan selama ini.
Pemain berjuluk, The Little Pharaoh sangat menikmati pertemanan baik di dalam maupun di luar lapangan dengan Balotelli. Sayang, musim ini kedua jarang tampil berkolaborasi terkait cedera El Shaarawy. Tercatat ia baru beraksi lima pertandingan
"Bersama tim Milan, saya memiliki hubungan yang baik dan menyenagkan bersama Balotelli. Ketika segala sesuatunya tidak berjalan bagus, ia membantu saya sepanjang waktu. Ia memberi dukungan yang besar," ujar El Shaarawy.
Pemain berusia 20 tahun itu, juga menyatakan sangat mengidolakan Ricardo Kaka sejak masa kecil. Alhasil, kebersamaan dalam satu tim bagaikan mimpi menjadi kenyataan.
"Idola saya selalu Kaka. Bermain bareng dia adalah mimpi yang menjadi kenyataan," terangnya.
Selain itu, pemain yang sempat menjadi incaran Manchester City ini berharap dapat terus memperlihatkan penampilan impresif musim ini. Pasalnya, ia tak ingin ketinggalan berpartisipasi di ajang Piala Dunia 2014.
"Untuk bisa bermain di timnas Italia. Pertama saya harus tampil baik di Milan," pukasnya.
Pemain berjuluk, The Little Pharaoh sangat menikmati pertemanan baik di dalam maupun di luar lapangan dengan Balotelli. Sayang, musim ini kedua jarang tampil berkolaborasi terkait cedera El Shaarawy. Tercatat ia baru beraksi lima pertandingan
"Bersama tim Milan, saya memiliki hubungan yang baik dan menyenagkan bersama Balotelli. Ketika segala sesuatunya tidak berjalan bagus, ia membantu saya sepanjang waktu. Ia memberi dukungan yang besar," ujar El Shaarawy.
Pemain berusia 20 tahun itu, juga menyatakan sangat mengidolakan Ricardo Kaka sejak masa kecil. Alhasil, kebersamaan dalam satu tim bagaikan mimpi menjadi kenyataan.
"Idola saya selalu Kaka. Bermain bareng dia adalah mimpi yang menjadi kenyataan," terangnya.
Selain itu, pemain yang sempat menjadi incaran Manchester City ini berharap dapat terus memperlihatkan penampilan impresif musim ini. Pasalnya, ia tak ingin ketinggalan berpartisipasi di ajang Piala Dunia 2014.
"Untuk bisa bermain di timnas Italia. Pertama saya harus tampil baik di Milan," pukasnya.
(dka)