Serangan jantung, atlet UFC tewas

Jum'at, 29 November 2013 - 09:10 WIB
Serangan jantung, atlet...
Serangan jantung, atlet UFC tewas
A A A
Sindonews.com – Shane del Rosario, atlet UFC menghembuskan nafas terakhir setelah dia mengalami dua kali serangan jantung pada Selasa, (27/11).

Dokter di Rumah Sakit Hoag Memorial Presbyterian di Newport Beach, Calif kemudian memutuskan kalau De Rosario telah meninggal dunia kemarin.

Colin Oyama, pelatih Del Rosario kemudian membuat pernyataan dalam akun facebook untuk mengonfirmasikan meninggalnya anak asuhnya.

“Atas nama keluarga Del Rosario dna saya dan juga semua keluarga besarnya, rekan setim dan para sahabat mengucapkan terima kasih atas doa dan dukungannya selama ini.Tuhan memiliki rencana berbeda untuk Shane dengan memilih mengambilnya dari kami untuk bersamanya di Surga,” tulis Oyama dalam pernyataannya.

Del Rosario sebelumnya memulai karirnya di olahraga campuran martial arts ini pada tahun 2006 dengan bermain di EliteXC, M-1 Global dan Strikerforce. Dia kemudian sepakat bertarung di UFC pada tahun 2012 tapi sayangnya belum pernah meraih kemenangan sejauh ini.

Petarung berusia 30 tahun itu sebelumnya dijadwalkan akan menghadapi Guto Inocente di UFC 168 di Las Vegas bulan depan. Namun kemudian ditunda karena dia mengalami cedera.
(irc)
Berita Terkait
Rans Prestige Sportainment...
Rans Prestige Sportainment Dukung Kemajuan Olahraga Nasional
Momen Keseruan Spektakuler...
Momen Keseruan Spektakuler Acara Merah Meriah Sportainment
Sekda DKI: Formula E...
Sekda DKI: Formula E Hadir sebagai Green Sportainment
Kisah Rodman saat Berkunjung...
Kisah Rodman saat Berkunjung ke Korut: Dari Karpet Merah hingga Sambutan Meriah
Gara-Gara Video Panas,...
Gara-Gara Video Panas, Lavezzi Merasa Diperas
Atlet Rusia Pernah Ditawari...
Atlet Rusia Pernah Ditawari Rp2,9 miliar untuk Berkencan dengan Pria Hidung Belang
Berita Terkini
Gregoria Mariska Jatuh...
Gregoria Mariska Jatuh Sakit, Bagaimana Nasibnya di Piala Sudirman 2025?
30 menit yang lalu
Kevin Diks Cedera Parah,...
Kevin Diks Cedera Parah, Absen Perkuat Timnas Indonesia Lawan China dan Jepang?
1 jam yang lalu
Islombek Ismoilov, Pelatih...
Islombek Ismoilov, Pelatih Muda di Balik Sukses Uzbekistan Juara Piala Asia U-17 2025
1 jam yang lalu
Ngamuk Kalah KO, Petinju...
Ngamuk Kalah KO, Petinju Ini Cengkeram dan Pukul Wasit Tinju di Ring
3 jam yang lalu
Rahasia Keperkasaan...
Rahasia Keperkasaan Uzbekistan: Juara Piala Asia U-17, U-20, hingga Menuju Piala Dunia 2026
3 jam yang lalu
Momen George Foreman...
Momen George Foreman Habisi 5 Petinju Brutal dalam Satu Malam
5 jam yang lalu
Infografis
Daftar Jenderal Israel...
Daftar Jenderal Israel yang Tewas sejak Perang Meletus
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved