Platini: Rasisme musuh bersama

Sabtu, 28 Desember 2013 - 17:53 WIB
Platini: Rasisme musuh...
Platini: Rasisme musuh bersama
A A A
Sindonews.com - Presiden UEFA Michel Platini mengatakan ia mengorbankan popularitas sepak bola untuk bertindak tegas terhadap klub-klub dalam hal rasisme, pengaturan hasil pertandingan dan pengeluaran yang tidak terkendali.

Platini telah memperjuangkan aturan “Financial Fair Play“ yang mendorong klub-klub untuk memenuhi neraca berimbang, membayar gaji pemain dan membayar pajak tepat waktu sebagai persyaratan untuk bermain di Eropa.

Dalam pesan akhir tahunnya, Platini menambahkan pengaturan hasil pertandingan dan perilaku diskriminatif dalam stadion merupakan salah satu momok yang menodai citra sepakbola.

Platini mengakui UEFA harus bertindak dengan cara “cepat dan tegas,” tetapi ia menyoroti bagaimana klub-klub itu dipaksa bermain di stadion tanpa penonton untuk menghukum perilaku rasisme, dan mencopot tim dari kompetisi Eropa atas pelanggaran keuangan.
(wbs)
Berita Terkait
UEFA Nations League...
UEFA Nations League Jajaki Rencana Pakai Fase Gugur Model Baru
UEFA Percepat Keputusan...
UEFA Percepat Keputusan Hapus Aturan Gol Tandang
Hari Ini, UEFA Bahas...
Hari Ini, UEFA Bahas Rencana Jadwal Liga di Eropa
Hormati Pemain Muslim,...
Hormati Pemain Muslim, UEFA Haramkan Minuman Beralkohol Ada di Ruang Jumpa Pers
Penggemar Sepak Bola...
Penggemar Sepak Bola Bakal Dijadikan UEFA Kelinci Percobaan di Piala Super Eropa
Italia vs Spanyol di...
Italia vs Spanyol di Semifinal UEFA Nations League: Immobile dan Belotti Dicoret, Ini 23 Skuat Gli Azzurri
Berita Terkini
Hari Kedua JSSL Singapore...
Hari Kedua JSSL Singapore 7s: Tim U-12 Sapu Bersih Kemenangan dan U-14 Teror Pemuncak Klasemen!
4 jam yang lalu
6 Petarung UFC Terkena...
6 Petarung UFC Terkena Skorsing Medis: Michael Chandler 60 Hari, Alexander Volkanovski 45 Hari!
9 jam yang lalu
Misteri Keyakinan Alex...
Misteri Keyakinan Alex Pereira: Perjalanan Spiritual di Balik Oktagon, Benarkah Mualaf?
10 jam yang lalu
Biodata dan Agama Oleksandr...
Biodata dan Agama Oleksandr Gvozdyk, Petinju Ukraina Penantang Anthony Hollaway yang Menggemparkan
11 jam yang lalu
Ambisi Nova Arianto...
Ambisi Nova Arianto di Piala Dunia U-17 2025: Bawa Timnas Indonesia U-17 Lolos Fase Gugur!
11 jam yang lalu
Daftar Liga Terbaik...
Daftar Liga Terbaik di Asia dan ASEAN 2025: Arab Saudi Teratas, Indonesia Ditelikung Kamboja!
12 jam yang lalu
Infografis
Qatar, UEA, dan Israel...
Qatar, UEA, dan Israel Gelar Latihan Militer Bersama
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved