Wenger tepis transfer Draxler

Sabtu, 25 Januari 2014 - 09:07 WIB
Wenger tepis transfer...
Wenger tepis transfer Draxler
A A A
Sindonews.com - Pelatih Arsenal Arsene Wenger membantah kabar yang menyebutkan sudah terjalinya kesepakatan transfer Julian Draxler dari Schalke 04. Sebelumnya dilaporkan kedua klub sudah sepakat dengan transfer Schalke pada hari Jumat (24/1).

Wenger menegaskan laporan itu sama sekali tidak benar. “Itu hanya ilusi. Tidak ada yang terjadi, sejujurnya tidak ada apa-apa,” kata Wenger dilansir Sky Sports News usai timnya mengalahkan Coventry City 4-0 di Piala FA, Sabtu (25/1).

Sebuah laporan mengklaim Draxler memiliki nilai pelepasan kontrak sekitar 35 juta pounds. Namun Arsenal disebutkan sepakat menebusnya sebesar 36 juta pounds.

Schalke sendiri sebenarnya ingin mempertahankan pemain mudanya itu sampai akhir musim ini. Namun Draxler sepertinya sudah tidak ingin lagi berlama-lama di klub asal Gelsenkirchen itu dan segera pindah klub baru sebelum bursa transfer Eropa ditutup.

Kesepakatan Draxler ke Arsenal sepertinya hanya tinggal menanti waktu saja. Perwakilan klub asal London itu sudah terbang ke Jerman pada pekan ini dan kabar bagus akan dibawanya dari sana.
(irc)
Berita Terkait
Wenger Berharap Mikel...
Wenger Berharap Mikel Arteta Bisa Kembalikan Budaya Arsenal
Mengenang Jose Antonio...
Mengenang Jose Antonio Reyes, Penggawa Invincibles Arsenal 1 Dasawarsa Lalu
Mikel Arteta Harap Aubameyang...
Mikel Arteta Harap Aubameyang Perpanjang Kontrak di Arsenal
Orlando City vs Arsenal:...
Orlando City vs Arsenal: The Gunners Petik 4 Kemenangan Beruntun Usai Tekuk The Lions
Tekuk Tottenham Hotspur,...
Tekuk Tottenham Hotspur, Arsenal Makin Berjaya di Puncak Klasemen
Arsenal Curi Poin Penuh...
Arsenal Curi Poin Penuh dari Markas Chelsea
Berita Terkini
Hari Kedua JSSL Singapore...
Hari Kedua JSSL Singapore 7s: Tim U-12 Sapu Bersih Kemenangan dan U-14 Teror Pemuncak Klasemen!
5 jam yang lalu
6 Petarung UFC Terkena...
6 Petarung UFC Terkena Skorsing Medis: Michael Chandler 60 Hari, Alexander Volkanovski 45 Hari!
10 jam yang lalu
Misteri Keyakinan Alex...
Misteri Keyakinan Alex Pereira: Perjalanan Spiritual di Balik Oktagon, Benarkah Mualaf?
10 jam yang lalu
Biodata dan Agama Oleksandr...
Biodata dan Agama Oleksandr Gvozdyk, Petinju Ukraina Penantang Anthony Hollaway yang Menggemparkan
11 jam yang lalu
Ambisi Nova Arianto...
Ambisi Nova Arianto di Piala Dunia U-17 2025: Bawa Timnas Indonesia U-17 Lolos Fase Gugur!
11 jam yang lalu
Daftar Liga Terbaik...
Daftar Liga Terbaik di Asia dan ASEAN 2025: Arab Saudi Teratas, Indonesia Ditelikung Kamboja!
12 jam yang lalu
Infografis
5 Pemain dengan Nilai...
5 Pemain dengan Nilai Transfer Termahal di Piala Asia 2023
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved