Alonso rindu kemenangan

Selasa, 11 Februari 2014 - 02:56 WIB
Alonso rindu kemenangan
Alonso rindu kemenangan
A A A
Sindonews.com - Pembalap Ferrari Fernando Alonso mengakui timnya harus banyak melakukan perbaikan untuk meningkatkan kecepatan mereka demi mencegah ancaman yang mungkin bisa ditimbulkan pembalap Red Bull Sebastian Vettel di akhir musim.

Sejak bergabung ke Ferrari pada 2010, pembalap asal Spanyol ini diprediksi akan mampu memenangi banyak gelar. Tetapi kenyataannya setelah empat musim membela Ferrari, Alonso telah tiga musim kalah bersaing dengan Sebastian Vettel dalam merebut gelar pada 2010, 2012 dan 2013.

“Jika Anda tanyakan pertanyaan ini ke saya 10 tahun yang lalu saya tidak akan bicara banyak, karena dua gelar juara dunia lebih dari yang saya bisa bayangkan,” ujarnya seperti dilansir Crashnett, Sabtu (11/2).

“Jika Anda tanyakan ini sekarang dan saya tengah berkompetisi, saya lapar kemenangan, lapar kesuksesan – saya akan bilang dua gelar juara dunia tidaklah cukup.”

Alonso beralasan pasalnya tim berjuluk Scuderia itu tampil buruk pada sesi kualifikasi, bahkan bos tim Ferrari Stefano Domenicali telah mengakui tidak bisa hanya mengandalkan keunggulan saat ini dari para pesaingnya tapi harus membuat pembalap Spanyol itu mendapatkan podium.

"Kami perlu untuk meningkatkan kecepatan. Sekarang mereka mampu jauh lebih cepat dari pada kami tapi kami masih memimpin klasemen jadi mari kita manfaatkan situasi ini untuk terus berjuang dalam perebutan gelar," ungkap Alonso.
(wbs)
Berita Terkait
Hasil Buruk Pengaruhi...
Hasil Buruk Pengaruhi Mental Stroll di Ajang Formula 1
Penonton Bisa Hadir...
Penonton Bisa Hadir di GP Portugal
Akhir Pahit Pengabdian...
Akhir Pahit Pengabdian Grosjean di Haas
F1 Batalkan Seluruh...
F1 Batalkan Seluruh Race di Luar Eropa, Publik Brasil Kecewa
Perebutan Juara Dunia...
Perebutan Juara Dunia Formula 1 Masih Tetap Panas
Teka-Teki Tandem Verstappen...
Teka-Teki Tandem Verstappen di Tim Red Bull Racing
Berita Terkini
Belum Setahun Sudah...
Belum Setahun Sudah 3 Kali Ganti Pelatih, Begini Kata Jonatan Christie
1 jam yang lalu
Hasil Piala Asia U-17...
Hasil Piala Asia U-17 2025: Drama Adu Penalti, Arab Saudi U-17 Kalahkan Korea Selatan U-17
3 jam yang lalu
Indonesia Resmi Jadi...
Indonesia Resmi Jadi Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
6 jam yang lalu
Indonesia Jadi Tuan...
Indonesia Jadi Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025?
8 jam yang lalu
Link Live Streaming...
Link Live Streaming Semifinal Piala Asia U-17 2025: Arab Saudi vs Korea Selatan, Uzbekistan vs Korea Utara
8 jam yang lalu
Nonton Tenis ATP Barcelona...
Nonton Tenis ATP Barcelona Open 2025! Streaming di VISION+
8 jam yang lalu
Infografis
Menteri Yandri Terbukti...
Menteri Yandri Terbukti Bantu Kemenangan Istri, Pilkada Serang Diulang
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved