Atlet seksi China punya 10.000 followers

Rabu, 19 Februari 2014 - 04:05 WIB
Atlet seksi China punya...
Atlet seksi China punya 10.000 followers
A A A
Sindonews.com - Mao Dou menjadi perbincangan netizen di China sejak mengikuti Beijing Marathon pada Oktober 2013. Lalu pada awal tahun ini ia juga terlihat mengikuti Xiamen International Marathon 2014. Dengan paras cantik, perut berotot dan rambut indah membuat Mau Dou menjadi pusat perhatian saat marathon digelar.

Pesona Mao Dou itu langsung jadi menyebar di internet dan kini ia sudah memiliki 10 ribu follower di Weibo. Mao Dou mengatakan golnya saat ini adalah mengikuti total 100 maraton tanpa terluka. Xiamen International Marathon yang barusan diikutinya menjadi keterlibatannya yang ke-7 untuk event lari. Perempuan cantik ini juga berharap bisa mempertahankan bentuk tubuhnya selama mungkin yang ia bisa.

Ketika ditanya reputasinya sebagai "Pelari marathon tercantik di China", Mao Dou mengaku tak mempedulikannya. Ia juga cuek saja ketika para netter menudingnya cantik berkat operasi plastik. "Kita semua sama-sama manusia jadi janganlah bersikap kejam," ucap perempuan berusia 26 tahun itu seperti dikutip dari RocketNews24.

Banyak pengguna Internet yang menilai jika Mao Dou melakukan operasi plastik. Satu-satunya hal positif bagi Mao Dou dari ketenarannya adalah mendapat perhatian besar dari para pelari pemula yang meminta nasihat latihan. Dirinya mengaku senangbisa mendorong dan memotivasi sesama pelari dengan kata-kata dan tindakan.
(wbs)
Berita Terkait
Rans Prestige Sportainment...
Rans Prestige Sportainment Dukung Kemajuan Olahraga Nasional
Momen Keseruan Spektakuler...
Momen Keseruan Spektakuler Acara Merah Meriah Sportainment
Sekda DKI: Formula E...
Sekda DKI: Formula E Hadir sebagai Green Sportainment
Kisah Rodman saat Berkunjung...
Kisah Rodman saat Berkunjung ke Korut: Dari Karpet Merah hingga Sambutan Meriah
Gara-Gara Video Panas,...
Gara-Gara Video Panas, Lavezzi Merasa Diperas
Atlet Rusia Pernah Ditawari...
Atlet Rusia Pernah Ditawari Rp2,9 miliar untuk Berkencan dengan Pria Hidung Belang
Berita Terkini
Scooter Prix 2025: Pertarungan...
Scooter Prix 2025: Pertarungan Skuter Makin Sengit dengan Total Hadiah Lebih dari Rp1 Miliar!
5 jam yang lalu
Cedera, Leo Rolly Mundur...
Cedera, Leo Rolly Mundur dari Skuad Indonesia di Piala Sudirman 2025
6 jam yang lalu
Jonatan Christie Kapten...
Jonatan Christie Kapten Tim Indonesia di Piala Sudirman 2025, Gloria Emanuelle Widjaja Jadi Wakil
8 jam yang lalu
Siap Ngebut di Spanyol!...
Siap Ngebut di Spanyol! Jangan Lewatkan MotoGP Jerez 2025 Akhir Pekan Ini di VISION+
8 jam yang lalu
Daniel Dubois Ancam...
Daniel Dubois Ancam Pensiunkan Oleksandr Usyk: Aku Hancurkan Dia!
9 jam yang lalu
3 Pemain Timnas Uzbekistan...
3 Pemain Timnas Uzbekistan U-17 yang Layak Main di Eropa, Nomor 1 Striker Potensial
9 jam yang lalu
Infografis
Presiden Ukraina Zelensky:...
Presiden Ukraina Zelensky: China Memasok Senjata ke Rusia!
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved