Tunggu kelahiran anak penyebab Raphael main buruk

Selasa, 18 Maret 2014 - 18:11 WIB
Tunggu kelahiran anak...
Tunggu kelahiran anak penyebab Raphael main buruk
A A A
Sindonews.com - Penampilan bek Manchester United, Raphael da Silva memang di bawah performa terbaik akhir pekan lalu ketika melawan Liverpool di Old Trafford. Pemain yang juga saudara kembar dari Fabio da Silva itu bahkan memberikan hadiah penalti bagi timnya yang membuat United tertinggal 1-0.

Seperti dilansir Mirror, Selasa (18/3) usut punya usut, penampilan buruk pemain 23 tahun itu disebabkan karena kurang istirahat jelang pertandingan. Pasalnya pemain asal Brasil itu harus menunggu kelahiran anaknya yang kedua hingga jam 5 pagi. Tak ayal, defender belia itu merasa kurang fit jelang pertandingan.

Pelatih David Moyes pun mengizinkan sang pemain menjenguk istrinya, Carla da silva, sehari sebelum pertandingan. Momen bahagia itu harus dibayar dengan kekalahan telak timnya yang akhirnya kalah 0-3 di Old Trafford.

Sementara itu United harus dipermalukan di depan publik Old Tarfford oleh Liverpool dengan skor telak 3-0. Dua diantaranya sumbangan Steven Gerarrd dari titik putih, dan ditutup dengan manis oleh Luis Suarez.
(akr)
Berita Terkait
Rans Prestige Sportainment...
Rans Prestige Sportainment Dukung Kemajuan Olahraga Nasional
Momen Keseruan Spektakuler...
Momen Keseruan Spektakuler Acara Merah Meriah Sportainment
Sekda DKI: Formula E...
Sekda DKI: Formula E Hadir sebagai Green Sportainment
Kisah Rodman saat Berkunjung...
Kisah Rodman saat Berkunjung ke Korut: Dari Karpet Merah hingga Sambutan Meriah
Gara-Gara Video Panas,...
Gara-Gara Video Panas, Lavezzi Merasa Diperas
Atlet Rusia Pernah Ditawari...
Atlet Rusia Pernah Ditawari Rp2,9 miliar untuk Berkencan dengan Pria Hidung Belang
Berita Terkini
Link Live Streaming...
Link Live Streaming Timnas Indonesia U-17 vs Afghanistan: Siapkan Gawai Anda dan Saksikan Keseruannya!
52 menit yang lalu
Hasil BAC 2025: Fajar/Rian...
Hasil BAC 2025: Fajar/Rian Susah Payah Pulangkan Wakil Thailand
3 jam yang lalu
Astra Honda Racing Team...
Astra Honda Racing Team Siap Gebrak Mandalika Racing Series 2025
3 jam yang lalu
Hasil BAC 2025: Kejutkan...
Hasil BAC 2025: Kejutkan Juara All England, Fikri/Daniel ke Perempat Final!
4 jam yang lalu
Link Live Streaming...
Link Live Streaming Timnas Indonesia U-17 vs Afganistan: Laga Pamungkas, Garuda Muda Siap Menggila Lagi
4 jam yang lalu
Hasil BAC 2025: Alwi...
Hasil BAC 2025: Alwi Farhan Tersingkir, Leo/Bagas dan Ana/Tiwi Lolos ke Perempat Final
5 jam yang lalu
Infografis
Rusia: UNICEF Anggap...
Rusia: UNICEF Anggap Anak Gaza Kurang Penting Dibanding Anak Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved