Ricciardo bangkit usai di sanksi

Jum'at, 18 April 2014 - 14:18 WIB
Ricciardo bangkit usai...
Ricciardo bangkit usai di sanksi
A A A
Sindonews.com - Sanksi yang diberikan kepada pembalap Red Bull Daniel Ricciardo akibat dugaan melanggar aturan bahan bakar tak terlalu dirisaukan. Sesi latihan bebas GP China menjadi bukti dirinya sudah melupakan kasus diskualifikasi yang sudah mencoreng namanya itu.

Riciardo didiskualifikasi dari GP Australia setelah diduga melakukan kecurangan bahan bakar. Podium dua yang diraihnya pun dianggap tidak sah sehingga dirinya dicoret.

Banding yang dilakukan oleh timnya Red Bull juga belum menemui titik terang setelah FIA menolak banding yang diajukan untuk membela Ricciardo.

"Saya jelas kecewa, namun saya sudah melupakannya (kasus diskualifikasinya)" ucap penyataan Ricciardo yang dilansir PlanetF1, Jumat (18/4).

"Saya di sini sekarang (China) dan tidak lagi ada kata jika atau tetapi. Saya punya 12 poin dan Saya harus berjuang keras" pungkasnya

Ricciardo kini berhasil menempati posisi ke tiga sesi latihan bebas pertama di GP China Jumat (18/4). Pembalap Australia itu hanya berselisih 0,989 detik dari Fernando Alonso yang menjadi pemimpin balapan.

Hal itu menjadi bukti bahwa Ricciardo sudah bangkit dan melupakan kasus diskualifikasinya di GP Australia lalu. Hasil itu menjadi bukti konkrit atas penyataannya malam lalu bahwa dirinya akan bangkit di GP China ini.
(wbs)
Berita Terkait
Hasil Buruk Pengaruhi...
Hasil Buruk Pengaruhi Mental Stroll di Ajang Formula 1
Penonton Bisa Hadir...
Penonton Bisa Hadir di GP Portugal
Akhir Pahit Pengabdian...
Akhir Pahit Pengabdian Grosjean di Haas
F1 Batalkan Seluruh...
F1 Batalkan Seluruh Race di Luar Eropa, Publik Brasil Kecewa
Perebutan Juara Dunia...
Perebutan Juara Dunia Formula 1 Masih Tetap Panas
Teka-Teki Tandem Verstappen...
Teka-Teki Tandem Verstappen di Tim Red Bull Racing
Berita Terkini
PSM Makassar Melaju...
PSM Makassar Melaju di Semifinal Shopee Cup 2024/2025, Catat Jadwalnya!
1 jam yang lalu
2 Pelari Indonesia Tatap...
2 Pelari Indonesia Tatap London Marathon 2025, Galang Dana Pendidikan untuk Anak Kurang Mampu
1 jam yang lalu
Gregoria Mariska Jatuh...
Gregoria Mariska Jatuh Sakit, Bagaimana Nasibnya di Piala Sudirman 2025?
3 jam yang lalu
Kevin Diks Cedera Parah,...
Kevin Diks Cedera Parah, Absen Perkuat Timnas Indonesia Lawan China dan Jepang?
4 jam yang lalu
Islombek Ismoilov, Pelatih...
Islombek Ismoilov, Pelatih Muda di Balik Sukses Uzbekistan Juara Piala Asia U-17 2025
4 jam yang lalu
Ngamuk Kalah KO, Petinju...
Ngamuk Kalah KO, Petinju Ini Cengkeram dan Pukul Wasit Tinju di Ring
6 jam yang lalu
Infografis
Kapal Induk Kedua Tiba...
Kapal Induk Kedua Tiba di Timur Tengah, AS Serius Ancam Iran
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved