Mike Tyson Main Film Horor

Rabu, 30 Juli 2014 - 21:02 WIB
Mike Tyson Main Film...
Mike Tyson Main Film Horor
A A A
WASHINGTON - Mantan petinju kelas berat, Mike Tyson akan bermain film horor dalam seri kartun yang dibuat oleh stasiun televisi khusus anak Amerika Serikat, Cartoon Network. Film tersebut adalah edisi khusus yang bertajuk Mike Tyson Mistery yang menceritakan tentang seorang detektif pemecah kasus misteri.

Dilansir Sportsmole, Rabu (30/7), petinju yang terkenal dengan gigitannya dengan kepada Evander Holyfield 17 tahun silam itu akan bermain sebagai pemeran utama film kartun berdurasi selama 15 menit tersebut. Selain itu, suara karakternya pun akan diisi langsung oleh petinju yang terkenal bengal di luar ring tinju itu.

Dalam film kartun yang bergenre horor itu, Tyson diceritakan tengah memecahkan kasus misteri bersama seorang gadis bernama Yung Hee dan seekor burung Merpati yang hobi mabuk minuman. Film animasi tersebut rencananya akan diputar perdana pada ajang Comic-Con di San Diego musim gugur nanti.
(bbk)
Berita Terkait
Rans Prestige Sportainment...
Rans Prestige Sportainment Dukung Kemajuan Olahraga Nasional
Momen Keseruan Spektakuler...
Momen Keseruan Spektakuler Acara Merah Meriah Sportainment
Sekda DKI: Formula E...
Sekda DKI: Formula E Hadir sebagai Green Sportainment
Kisah Rodman saat Berkunjung...
Kisah Rodman saat Berkunjung ke Korut: Dari Karpet Merah hingga Sambutan Meriah
Gara-Gara Video Panas,...
Gara-Gara Video Panas, Lavezzi Merasa Diperas
Atlet Rusia Pernah Ditawari...
Atlet Rusia Pernah Ditawari Rp2,9 miliar untuk Berkencan dengan Pria Hidung Belang
Berita Terkini
Biodata dan Agama Frank...
Biodata dan Agama Frank Sanchez: Monster Tinju Kuba Calon Penakluk Daniel Dubois
8 menit yang lalu
Persiapan Timnas Indonesia...
Persiapan Timnas Indonesia U-17 di Piala Dunia U-17, Nova Arianto: Libur Dulu 2 Bulan, Latihan Lagi Juli!
59 menit yang lalu
Perjalanan Panjang Timnas...
Perjalanan Panjang Timnas Indonesia Menuju Piala Dunia 2026: Sandy Walsh Ungkap Peran Krusial Suporter
1 jam yang lalu
Profil Asilbek Aliev:...
Profil Asilbek Aliev: Mesin Gol Uzbekistan U-17 dan Top Skor Piala Asia U-17 2025
3 jam yang lalu
Siasat Saul Canelo Alvarez...
Siasat Saul Canelo Alvarez Mainkan Kartu Truf demi Bertarung dengan Jake Paul
3 jam yang lalu
Jadwal Final Piala Asia...
Jadwal Final Piala Asia U-17 2025: Arab Saudi vs Uzbekistan
4 jam yang lalu
Infografis
8 Alasan Jake Paul Mampu...
8 Alasan Jake Paul Mampu Kalahkan Mike Tyson dengan Meyakinkan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved