Cecilia Wujudkan Mimpi Lama

Senin, 15 September 2014 - 05:42 WIB
Cecilia Wujudkan Mimpi...
Cecilia Wujudkan Mimpi Lama
A A A
COPENHAGEN - Ratu pound-to-pound, Cecilia Braekhus menuturkan bahwa dirinya sudah sejak lama menantikan saat-saat menjadi juara dunia tinju wanita tak terbantahkan. Juara dunia tinju wanita kelas welter WBC/WBA/WBO itu berhasil menambahkan sabuk IBF, menyusul kemenangan atas Ivana Habazin di Copenhagen, Denmark, Minggu (14/9) WIB.Keberhasil petinju 32 tahun itu mengumpulkan empat sabuk juara dunia tinju wanita kelas welter menyamai catatan petinju pria, Bernard Hopkins dan Jermain Taylor ketika menjadi juara dunia kelas menengah tak terbantahkan. "Saya telah memimpikan momen ini untuk waktu yang lama," tegas pemilik julukan First Lady, dikutip Fight News."Bisa menjadi petinju wanita pertama untuk menyatukan divisi adalah prestasi besar dan sesuatu yang saya sangat bangga. Saya ingin berterima kasih kepada semua pendukung yang datang ke Copenhagen untuk mendukung saya dan Ivana atas bagiannya bermain di laga bersejarah ini," imbuh Braekhus.Sementara itu, sang promotor, Nisse Sauerland memberikan pujiannya kepada Braekhus. "Cecilia adalah atlet fenomenal. Dia tidak hanya tercatat dalam sejarah sebagai juara dunia wanita tak terbantahkan pertama, tetapi itu adalah keyakinan kami bahwa dia akan dikenang sebagai petinju wanita terbesar sepanjang masa," tuturnya.
(nug)
Berita Terkait
Mengintip Semangat Petinju...
Mengintip Semangat Petinju Wanita Juara WBA Asia Kelahiran Manado Berlatih di Tengah Pandemi
4 Petinju Wanita Tangguh...
4 Petinju Wanita Tangguh yang Sudah Pensiun, Nomor 3 Terhebat Sepanjang Masa
Petinju Roytua Manihuruk...
Petinju Roytua Manihuruk Tumbangkan Lawan dengan KO Spektakuler!
Petinju Wanita Ini Kaget...
Petinju Wanita Ini Kaget Jempol Tangannya Remuk, Ginny Fuchs: Oh Sial
Lengsernya si Ratu Juara...
Lengsernya si Ratu Juara Terlama dalam Sejarah Tinju Wanita
Terbang ke Inggris,...
Terbang ke Inggris, Shadasia Green Curi Gelar Juara Tak Terbantahkan Savannah Marshall
Berita Terkini
Misteri Keyakinan Alex...
Misteri Keyakinan Alex Pereira: Perjalanan Spiritual di Balik Oktagon, Benarkah Mualaf?
21 menit yang lalu
Biodata dan Agama Oleksandr...
Biodata dan Agama Oleksandr Gvozdyk, Petinju Ukraina Penantang Anthony Hollaway yang Menggemparkan
1 jam yang lalu
Ambisi Nova Arianto...
Ambisi Nova Arianto di Piala Dunia U-17 2025: Bawa Timnas Indonesia U-17 Lolos Fase Gugur!
1 jam yang lalu
Daftar Liga Terbaik...
Daftar Liga Terbaik di Asia dan ASEAN 2025: Arab Saudi Teratas, Indonesia Ditelikung Kamboja!
2 jam yang lalu
Pamer Cincin Mewah,...
Pamer Cincin Mewah, Georgina Rodriguez dan Cristiano Ronaldo Sudah Halal?
2 jam yang lalu
Nova Arianto Belum Pikirkan...
Nova Arianto Belum Pikirkan SEA Games 2025, Fokus Total ke Piala Dunia U-17!
3 jam yang lalu
Infografis
Benarkah Makan Banyak...
Benarkah Makan Banyak saat Sahur Bisa Cegah Lapar Lebih Lama?
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved