Gol Amalfitano Buat Man City Tertinggal

Sabtu, 25 Oktober 2014 - 19:37 WIB
Gol Amalfitano Buat...
Gol Amalfitano Buat Man City Tertinggal
A A A
LONDON - West Ham United tampil diluar dugaan saat berhasil unggul sementara atas Manchester City di kandang mereka di Boleyn Ground, Sabtu (25/10) malam WIB di pekan kesembilan Liga Premier Inggris.

West Ham menghentak sejak awal laga. Lewat pemain sayap andalan mereka, Enner Valencia, tim asuhan Sam Allardyce ini berkali-kali menyulitkan barisan belakang Man. City

Gol bagi tuan rumah lahir di menit 13. Valencia yang menerima umpan Alex Song, menyisir sisi kiri pertahanan City sebelum melepaskan umpan silang ke kotak penalti. Morgan Amalfitano yang berdiri bebas tanpa kesulitan memanfaatkan umpan tersebut. 1-0 untuk West Ham.

Tertinggal satu gol membuat Man. City tersengat. Namun tembakan Sergio Aguero ke gawang West Ham di menit 32 hanya melebar ke sisi kiri gawang.

Sisi bek sayap Man City kali ini sepertinya menjadi titik lemah. Tercatat, para pemain West Ham leluasa mengirimkan umpan silang ke kotak penalti The Citizens --julukan West Ham.

Susunan pemain


West Ham: Adrian; Jenkinson, Collins, Reid, Cresswell; Noble (c), Song, Amalfitano; Downing, Valencia, Sakho.

Man City: Hart; Zabaleta, Kompany (c), Mangala, Clichy; Yaya Toure, Fernando, Navas, Silva; Aguero, Dzeko.
(sha)
Berita Terkait
Menang Tipis Atas Watford,...
Menang Tipis Atas Watford, Arsenal Berhasil Langkahi MU di Klasemen
Yeay.... Liga Premier...
Yeay.... Liga Premier Inggris Kian Berpeluang untuk Dilanjutkan
Agen Sebut Coutinho...
Agen Sebut Coutinho Ingin Kembali ke Liga Premier Inggris
Willian Dapat Tawaran...
Willian Dapat Tawaran dari 2 Klub Liga Premier Inggris
Belum Ada Solusi Sempurna...
Belum Ada Solusi Sempurna untuk Selesaikan Liga Premier Inggris
Leeds United Vs Chelsea...
Leeds United Vs Chelsea Berakhir Imbang Tanpa Gol
Berita Terkini
Yamaha Umumkan Skuad...
Yamaha Umumkan Skuad Gahar 2025: Siap Dominasi Lintasan Balap Nasional dan Asia!
3 jam yang lalu
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Sabar/Reza Melaju ke Semifinal!
3 jam yang lalu
Marc Marquez Beri Semangat...
Marc Marquez Beri Semangat untuk Jorge Martin yang Cedera: Kami Merindukanmu di Lintasan!
4 jam yang lalu
Ernando Ari Tak Gentar...
Ernando Ari Tak Gentar Saingi Emil Audero: Selama Makan Nasi, Saya Siap!
5 jam yang lalu
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Rehan/Gloria Tersingkir, Ganda Campuran Indonesia Habis!
5 jam yang lalu
Erick Thohir Pasang...
Erick Thohir Pasang Target Tinggi: Timnas U-17 Wajib Lolos Piala Dunia 2025!
7 jam yang lalu
Infografis
200.000 Rudal Hizbullah...
200.000 Rudal Hizbullah Bisa Buat Iron Dome Kewalahan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved