Gairah McLaren Sedang Memuncak

Rabu, 11 Februari 2015 - 16:32 WIB
Gairah McLaren Sedang...
Gairah McLaren Sedang Memuncak
A A A
TOKYO - Gairah balap McLaren sedang memuncak setelah melakoni tes pramusim pertama di Jerez, pekan lalu. Sejumlah pihak mengklaim akan McLaren akan membuat kejutan musim ini.

Pembalap McLaren, Jenson Button mengaku atmosfer yang terbangun setelah menyelesaikan 79 lap menandakan era kebangkitan timnya. Terlebih, dengan menggandeng mesin rancangan Honda, McLaren punya alasan untuk tampil lebih kompetitif di 2015. Alasannya, romantisme.

“Tes pertama bagi kami di Jerez adalah salah satu yang sangat istimewa, sangat emosional dan perasaan yang benar-benar bagus untuk bekerja sebagai satu kesatuan tim,” kata Button dikutip Crash, Rabu (11/2/2015).

Dalam kesempatan yang sama, Button mengungkapkan timnya telah mengumumkan pembalap pertama di McLaren yang akan tampil di tes pramusim kedua di Barcelona, 19-22 Februari 2015. “Saya akan tampil dua hari berturu-turut sebagai pembalap opening sebelum rekan saya, Fernando Alonso, mengambil roda kemudi. Saya benar-benar bersemangat.” lanjut dia.

Mengamini kata-kata Button, kepala tim McLaren, Ron Dennis optimis timnya dapat mencetak banyak podium setelah pembukaan lomba digelar di Melbourne, 15 Maret mendatang. “Saya percaya tim akan melewati pendakian yang tidak mudah, akan tetapi tidak ada alasan untuk takut karena tim kami sudah siap,” tandas Dennis.
(bbk)
Berita Terkait
Hasil Buruk Pengaruhi...
Hasil Buruk Pengaruhi Mental Stroll di Ajang Formula 1
Penonton Bisa Hadir...
Penonton Bisa Hadir di GP Portugal
Akhir Pahit Pengabdian...
Akhir Pahit Pengabdian Grosjean di Haas
F1 Batalkan Seluruh...
F1 Batalkan Seluruh Race di Luar Eropa, Publik Brasil Kecewa
Perebutan Juara Dunia...
Perebutan Juara Dunia Formula 1 Masih Tetap Panas
Teka-Teki Tandem Verstappen...
Teka-Teki Tandem Verstappen di Tim Red Bull Racing
Berita Terkini
3 Negara Asia Amankan...
3 Negara Asia Amankan Tiket Piala Dunia U-17 2025, Jepang dan Korea Selatan Terancam
33 menit yang lalu
Prediksi Formasi Timnas...
Prediksi Formasi Timnas Indonesia U-17 di Piala Dunia U-17 2025
1 jam yang lalu
Mengapa Dmitry Bivol...
Mengapa Dmitry Bivol Dipaksa Melepas Sabuk Juara WBC?
1 jam yang lalu
Sejarah Nova Arianto...
Sejarah Nova Arianto Pelatih Pertama yang Loloskan Timnas Indonesia ke Piala Dunia U-17 dari Jalur Kualifikasi
1 jam yang lalu
Evandra Florasta Kirim...
Evandra Florasta Kirim Pesan Haru usai Bawa Timnas Indonesia U-17 Lolos Piala Dunia!
2 jam yang lalu
Kekar dan Bertenaga!...
Kekar dan Bertenaga! Fisik Prima Jadi Senjata Rahasia Timnas Indonesia U-17 di Piala Asia U-17
2 jam yang lalu
Infografis
Miliarder Elon Musk...
Miliarder Elon Musk Sebut Amerika Serikat sedang Menuju Bangkrut
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved