Inter Hantam Torino, Cristian Stellini: Eriksen dan Sanchez Bikin Perbedaan

Senin, 15 Maret 2021 - 01:03 WIB
Tentunya melihat skor itu, Inter kembali menggempur pertahanan Torino. Lautaro Martinez pun sukses menjadi pahlawan karena mampu menciptakan gol kemenangan di menit 85 usai berhasil meneruskan umpan dari Alexis Sanchez.

Tak lama wasit meniupkan peluit panjang. Inter pun sukses membawa pulang tiga poin berkat kemenangan 2-1 atas Torino. Lautaro mampu membuat posisi Inter di puncak klasemen Liga Italia tetap aman.

Susunan pemain

Torino (3-5-2): Salvatore Sirigu; Armando Izzo, Lyanco, Bremer; Mergim Vojvoda, Daniele Baselli, Rolando Mandragora, Sasa Lukic, Nicola Murru; Simone Verdi, Antonio Sanabria.

Cadangan: Andrea Belotti, Amer Gojak, Simone Zaza, Ricardo Rodriguez, Cristian Ansaldi, Samir Ujkani, Federico Bonazzoli, Vanja Milinkovic-Savic, Erick Ferigra, Karol Linetty, Alessandro Buongiorno.

Inter Milan (3-5-2): Samir Handanovic; Milan Skriniar, Stefan de Vrij, Alessandro Bastoni; Achraf Hakimi, Nicolo Barella, Marcelo Brozovic, Roberto Gagliardini, Ivan Perisic; Romelu Lukaku, Lautaro Martinez.

Cadangan: Andrea Pinamonti, Andrei Radu, Matteo Darmian, Christian Eriksen, Danilo D’Ambrosio, Ashley Young, Andrea Ranocchia, Stefano Sensi, Aleksandar Kolarov, Matias Vecino, Daniele Padelli, Alexis Sanchez.
(sha)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More