Tony Gunawan sang Juara Olimpiade, Selalu Kangen Indonesia, Begini Kehidupannya Sekarang
Rabu, 18 Agustus 2021 - 12:56 WIB
Kendati kini pindah kewarganegaraan Amerika, Tony masih memiliki nasionalisme terhadap Indonesia. Dia selalu kangen ingin pulang ke Indonesia. Apalagi orang tua dan keluarga banyak di Indonesia. ’’Saya selalu punya keinginan pulang ke Indonesia. Saya besar di Indonesia,’’kata bapak dua anak tersebut dari istrinya Eti Tantra.
Kecintaan Tony terhadap Indonesia juga ditunjukkan saat mengikuti perjuangan pebulu tangkis Indonesia di Olimpiade Tokyo 2020. Dia ikut memberikan dukungan kepada Anthony Sinisuka Ginting yang berjuang meraih perunggu tunggal putra dan Greysia Polii/Apriyani Rahayu yang membuat sejarah meraih medali emas ganda putri untuk Indonesia.
Sorotan Karir
Olimpiade: Emas (2000)
Kejuaraan Dunia: Emas (2001, 2005)
All England: Juara (1999, 2001)
Penghargaan Utama lainnya
Final Grand Prix Dunia: Juara (1999, 2000)
Kejuaraan Badminton Asia: Pemenang (2000)
Indonesia Open: Pemenang (2000, 2006)
Kecintaan Tony terhadap Indonesia juga ditunjukkan saat mengikuti perjuangan pebulu tangkis Indonesia di Olimpiade Tokyo 2020. Dia ikut memberikan dukungan kepada Anthony Sinisuka Ginting yang berjuang meraih perunggu tunggal putra dan Greysia Polii/Apriyani Rahayu yang membuat sejarah meraih medali emas ganda putri untuk Indonesia.
Sorotan Karir
Olimpiade: Emas (2000)
Kejuaraan Dunia: Emas (2001, 2005)
All England: Juara (1999, 2001)
Penghargaan Utama lainnya
Final Grand Prix Dunia: Juara (1999, 2000)
Kejuaraan Badminton Asia: Pemenang (2000)
Indonesia Open: Pemenang (2000, 2006)
Lihat Juga :
tulis komentar anda