Hasil Liga Champions: Malmo vs Juventus, Si Nyonya Tua Menang Telak
Rabu, 15 September 2021 - 04:14 WIB
Saat dikira babak akan berakhir 2-0, Si Nyonya tua kembali menambah pundi-pundi golnya. Di menit 45+1 giliran Morata yang mencatatkan namanya di papan skor. 3-0 untuk Juventus di babak pertama.
Babak Kedua:
Di awal babak kedua, Malmo terlihat berambisi mengejar ketertinggalannya. Akhirnya peluang pertama mereka dapatkan melalui upaya Christiansen, sayang tendangan pemain Denmark itu masih berada di atas mistar gawang.
Keagresifan Malmo hanya bertahan lima menit, Cuadrado semakin berpengaruh di area tengah ke depan. Juventus pun kembali mengurung pertahanan Malmo.
Peluang kembali tercipta untuk Juventus pada menit 61. Permainan indah yang diperagakan Alvaro Morata-Cuadrado menemukan kaki Dybala yang berdiri kosong, namun saat bola ditendang, Diawara sigap menangkap.
Akhirnya sampai penghujung babak, peluang bertubi-tubi Juventus tidak membuahkan hasil. Skor 3-0 masih bertahan hingga wasit meniup peluit panjang.
Susunan Pemain Malmo FF vs Juventus:
Malmo FF XI (3-5-2): Ismael Diarra Diawara; Anel Ahmedhodzic, Franz Brorsson, Lasse Nielsen; Jo Inge Berget, Anders Christiansen, Erdal Rakip, Bonke Innocent, Soren Rieks; Antonio Colak, Veljko Birmancevic.
Cadangan: Johan Dahlin, Markus Bjorkqvist, Eric Larsson, Peter Gwargis, Malik Abubakari, Felix Beijmo, Sebastian Nanasi, Adi Nalic, Melker Ellborg, Martin Olsson, Noah Eile.
Babak Kedua:
Di awal babak kedua, Malmo terlihat berambisi mengejar ketertinggalannya. Akhirnya peluang pertama mereka dapatkan melalui upaya Christiansen, sayang tendangan pemain Denmark itu masih berada di atas mistar gawang.
Keagresifan Malmo hanya bertahan lima menit, Cuadrado semakin berpengaruh di area tengah ke depan. Juventus pun kembali mengurung pertahanan Malmo.
Peluang kembali tercipta untuk Juventus pada menit 61. Permainan indah yang diperagakan Alvaro Morata-Cuadrado menemukan kaki Dybala yang berdiri kosong, namun saat bola ditendang, Diawara sigap menangkap.
Akhirnya sampai penghujung babak, peluang bertubi-tubi Juventus tidak membuahkan hasil. Skor 3-0 masih bertahan hingga wasit meniup peluit panjang.
Susunan Pemain Malmo FF vs Juventus:
Malmo FF XI (3-5-2): Ismael Diarra Diawara; Anel Ahmedhodzic, Franz Brorsson, Lasse Nielsen; Jo Inge Berget, Anders Christiansen, Erdal Rakip, Bonke Innocent, Soren Rieks; Antonio Colak, Veljko Birmancevic.
Cadangan: Johan Dahlin, Markus Bjorkqvist, Eric Larsson, Peter Gwargis, Malik Abubakari, Felix Beijmo, Sebastian Nanasi, Adi Nalic, Melker Ellborg, Martin Olsson, Noah Eile.
tulis komentar anda