Bertabur Kartu Kuning di Liga 1 2020/2021, Pelatih Persib Bantah Tim Kasar dan Tuding Wasit
Sabtu, 09 Oktober 2021 - 04:30 WIB
"Kami tidak terlalu memikirkan adanya kemungkinan pemain yang menerima kartu kuning. Tapi, kami lebih berpikir mengenai kenapa kami menerima kartu yang seharusnya tidak kami dapatkan," cetusnya.
Sebagai pelatih, Robert memandang hukuman kartu adalah hal biasa dalam pertandingan. Dia pun akan menerima dengan terbuka jika tindakan pemainnya memang layak diganjar kartu.
"Jika menerima kartu kuning yang layak, kami tidak masalah karena itu bagian dari sepak bola," ucapnya.
Masalahnya, dia menyebut rentetan kartu kuning harusnya tak diterima. Sehingga, dalam beberapa kesempatan dia kerap mengeluhkannya melalui awak media.
Sebagai pelatih, Robert memandang hukuman kartu adalah hal biasa dalam pertandingan. Dia pun akan menerima dengan terbuka jika tindakan pemainnya memang layak diganjar kartu.
"Jika menerima kartu kuning yang layak, kami tidak masalah karena itu bagian dari sepak bola," ucapnya.
Masalahnya, dia menyebut rentetan kartu kuning harusnya tak diterima. Sehingga, dalam beberapa kesempatan dia kerap mengeluhkannya melalui awak media.
(sha)
tulis komentar anda