Ratusan Suporter Tewas Akibat Kerusuhan Arema FC vs Persebaya, PT LIB Diminta Ikut Tanggung Jawab
Minggu, 02 Oktober 2022 - 08:11 WIB
Andie membalas pernyataan resmi PT LIB tentang penghentian sementara kompetisi Liga 1 selama sepekan ke depan imbas tragedi ini. Dia mengkritisi laga yang besar dan sarat rivalitas tersebut tetap digelar pada malam hari.
“Sudah tahu pertandingan besar dengan tensi yang sangat tinggi. Masih saja digelar pada malam hari,” tulis Andie Peci di Twitter pribadinya.
“Sudah pernah kusampaikan itu ke perwakilanmu yang datang menemui kami di Surabaya,” lanjutnya.
Sebenarnya, sebelum laga ini, PT LIB bersama perwakilan suporter dan pihak manajemen masing-masing klub sudah pernah berkumpul. Di sana membahas sejumlah aturan jelang laga ini termasuk jam pertandingan.
Pihak Panitia Pelaksana Arema FC pun sudah menyarankan laga dimajukan menjadi pukul 15.30 WIB. Namun saran itu ditolak dan penyelenggara tetap ingin menggelar laga ini malam.
“Sudah tahu pertandingan besar dengan tensi yang sangat tinggi. Masih saja digelar pada malam hari,” tulis Andie Peci di Twitter pribadinya.
“Sudah pernah kusampaikan itu ke perwakilanmu yang datang menemui kami di Surabaya,” lanjutnya.
Sebenarnya, sebelum laga ini, PT LIB bersama perwakilan suporter dan pihak manajemen masing-masing klub sudah pernah berkumpul. Di sana membahas sejumlah aturan jelang laga ini termasuk jam pertandingan.
Baca Juga
Pihak Panitia Pelaksana Arema FC pun sudah menyarankan laga dimajukan menjadi pukul 15.30 WIB. Namun saran itu ditolak dan penyelenggara tetap ingin menggelar laga ini malam.
(mirz)
Lihat Juga :
tulis komentar anda