Komitmen Platform Game Wujudkan Perkembangan Pelajar Lewat Esport

Kamis, 20 Oktober 2022 - 22:52 WIB
Pertama, aspek kontrol respons yang membuat orang lebih fokus. Kedua, akurasi yang jauh lebih tinggi. Ketiga, kemampuan regulasi emosi yang lebih baik. Dan, keempat adalah kepribadian yang tidak impulsif dan tidak rentan stres.

“Platform dan turnamen kami didesain bukan hanya untuk menang kalah, namun untuk membantu pelajar bisa mengembangkan karakter lebih baik. Sekolah juga memiliki peran sangat penting untuk mengarahkan minat bermain gim pelajar. Misalnya dengan memfasilitasi dan menjadikan sekolah sebagai Esports Development Center,” lanjut Aziz.

Peserta dari provinsi Sumatera Utara,Kalimantan Barat, Banten, DI Jogjakarta, Jawa Barat, serta dari seri Nusantara (dari seluruh provinsi lainnya) masih bisa mendaftarkan diri. Dari turnamen tingkat provinsi ini akan dipilih tim-tim terbaik untuk bertanding kembali di DBL Play MABAR National Championship untuk memperebutkan gelar nasional.
(sto)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More