Minta Maaf Gagal Pertahankan Piala Suhandinata 2022, Tim Indonesia Ingin Tebus Sapu Bersih di Nomor Perorangan
Minggu, 23 Oktober 2022 - 23:02 WIB
"kami tetap berharap doa restu dan dukungan karena perjuangan belum selesai. Masih ada lima emas yang bisa didapat di nomor perorangan mulai pekan depan," tambah Eddy.
Nomor perorangan Kejuaraan Dunia Junior akan berlangsung mulai 24-30 Oktober mendatang. Laga masih bakal digelar di Palacio de Deportes de Santander, Santander, Spanyol. Adapun Indonesia menurunkan 18 wakil di nomor perorangan.
Tunggal Putra
1. Alwi Farhan
2. Bodhi Ratana Teja Gotama
3. Muhammad Reza Al Fajri
4. Prahdiska Bagas Shujiwo
Tunggal Putri
1. Ester Nurumi Tri Wardoyo
2. Tasya Farahnailah
Nomor perorangan Kejuaraan Dunia Junior akan berlangsung mulai 24-30 Oktober mendatang. Laga masih bakal digelar di Palacio de Deportes de Santander, Santander, Spanyol. Adapun Indonesia menurunkan 18 wakil di nomor perorangan.
Tunggal Putra
1. Alwi Farhan
2. Bodhi Ratana Teja Gotama
3. Muhammad Reza Al Fajri
4. Prahdiska Bagas Shujiwo
Tunggal Putri
1. Ester Nurumi Tri Wardoyo
2. Tasya Farahnailah
tulis komentar anda