Kualifikasi F1 Powerboat 2023 Indonesia Ditunda Akibat Ketinggian Ombak

Sabtu, 25 Februari 2023 - 16:58 WIB
loading...
Kualifikasi F1 Powerboat...
Kualifikasi F1 Powerboat 2023 Indonesia Ditunda Akibat Ketinggian Ombak. Foto: Dok SINDOnews
A A A
BALIGE - Sesi kualifikasi F1 Powerboat 2023 seri Indonesia yang sedianya berlangsung pada Sabtu (25/2/2023) pukul 15.00 WIB ditunda karena alasan keselamatan. Sesi kualifikasi sendiri sebenarnya sudah berjalan sekira 10 menit.

Para pembalap dari 10 tim yang ada sudah berlayar di atas trek yang sudah ditentukan. Namun, di tengah acara tiba-tiba bendera merah dikibarkan.



Alhasil, semua pembalap kembali ke paddock karena balapan dihentikan. Salah satu ofisial dari pihak penyelenggara pun menjelaskan kepada penonton bahwa sesi kualifkasi hari ini ditunda karena ombak yang terlalu tinggi di Danau Toba membahayakan keselamatan para pembalap.

Sebagai gantinya, sesi kualifikasi akan digelar pada Minggu (26/2/2023) pukul 08.00 WIB.

"Ombak terlalu tinggi, jadi sesuai dengan aturan F1 Powerboat maka sesi kualifikasi ditunda esok hari pukul 08.00 WIB. Karena alasan keselamatan, ditunda sampai besok," jelas salah satu tim ofisial.

"Angin timur laut yang menguat memaksa ofisial H2O Racing menunda sesi Kualifikasi Sabtu sore untuk Grand Prix Kopiko Indonesia hingga Minggu pagi," tulis keterangan pihak F1H2O dalam rilisnya, Sabtu (25/2/2023).

Tentunya, itu merupakan keputusan terbaik yang diputuskan oleh race director. Keselamatan dan keamanan para pembalap jelas menjadi prioritas.
(sto)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
IAS Siap Sukseskan Event...
IAS Siap Sukseskan Event Aquabike Jetski World Championship 2024 di Danau Toba
Gelaran F1 Power Boat...
Gelaran F1 Power Boat Jadi Tonggak Penting Industri Balap di Tanah Air
Antusiasme Masyarakat...
Antusiasme Masyarakat Melejit, F1 Powerboat 2024 Catat Kenaikan Pengunjung hingga 40 Persen
Erik Stark Juara Sprint...
Erik Stark Juara Sprint Race 2 F1 Powerboat Danau Toba
IAS Siap Berikan Pelayanan...
IAS Siap Berikan Pelayanan Terbaik di Ajang F1 Powerboat 2024
Tiket F1 Powerboat Danau...
Tiket F1 Powerboat Danau Toba 2024 Ludes Terjual dalam Seminggu
Logistik F1 Powerboat...
Logistik F1 Powerboat Berdatangan, Hari Ini 15 Kontainer Tiba di Lokasi Ajang Balap
Pembalap Internasional...
Pembalap Internasional F1 Powerboat 2024 Mulai Berdatangan di Danau Toba
Danau Toba Hadirkan...
Danau Toba Hadirkan Ajang Olahgara Air: F1 Powerboat, AIC, dan Solu Bolon
Special Bola
Klik di Sini! Ini Link...
Bola Dunia
Klik di Sini! Ini Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Korea Selatan U-17 di Piala Asia U-17 2025 Malam Ini
Tak Hanya Ingin Lolos...
Bola Dunia
Tak Hanya Ingin Lolos Fase Grup, Mathew Baker Mau Timnas Indonesia U-17 Melaju Jauh di Piala Asia U-17 2025
Link Live Streaming...
Bola Dunia
Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Korea Selatan U-17 di Piala Asia U-17 2025 di RCTI+ Malam Ini
Rekomendasi
Tarif Impor Baru AS...
Tarif Impor Baru AS Diberlakukan, Hyundai Menang Telak
Mulai DJI, DeepSeek,...
Mulai DJI, DeepSeek, hingga TikTok, Inilah Fantastic Four Taipan Teknologi China yang Mengukir Jejak Inovasi Global
Senjakala Pemberantasan...
Senjakala Pemberantasan Korupsi jika Kejaksaan Dilarang Usut Korupsi
Berita Terkini
Mantan Penerjun Payung...
Mantan Penerjun Payung Milier Siap Ukir Sejarah di Arena Tinju Bare Knuckle
31 menit yang lalu
Mengharukan! Momen Rizky...
Mengharukan! Momen Rizky Ridho Berangkatkan Umrah Orang Tua dan Keluarga
43 menit yang lalu
Mathew Baker Target...
Mathew Baker Target Lolos Fase Grup Piala Asia U-17 dan Jaga Clean Sheet
1 jam yang lalu
Daftar Wakil Indonesia...
Daftar Wakil Indonesia di Taipei Open 2025, Debut Apriyani/Febi dan Verrell/Lisa
2 jam yang lalu
Tahun 2018 Calvin Verdonk...
Tahun 2018 Calvin Verdonk Jadi Fans, Tahun 2025 Pemain Gacoan Timnas Indonesia
2 jam yang lalu
Pemain Timnas Indonesia...
Pemain Timnas Indonesia U-17 Diminta Tidak Terintimidasi Reputasi Korea Selatan
3 jam yang lalu
Infografis
Benarkah Kapal Nabi...
Benarkah Kapal Nabi Nuh Kayunya Berasal dari Indonesia?
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved