Kisah Haru Danendra, Pendekar Cilik Rebut Medali Emas di IPSC 2 dengan Persiapan Minim

Senin, 27 Februari 2023 - 16:39 WIB
loading...
Kisah Haru Danendra,...
Siswa sekolah dasar negeri (SDN) Malaka Jaya 01 Jakarta Timur berhasil membawa pulang medali emas di Indonesia Pencak Silat Championship (IPSC) ke-2 di GOR Ciracas, Minggu (26/2/2023) / Foto: Sindonews
A A A
JAKARTA - Prestasi membanggakan diukir Danendra Kenji Rayi. Siswa sekolah dasar negeri (SDN) Malaka Jaya 01 Jakarta Timur itu berhasil membawa pulang medali emas di Indonesia Pencak Silat Championship (IPSC) ke-2 di GOR Ciracas, Minggu (26/2/2023).

Persiapan Danendra merebut medali emas di event silat tingkat Nasional ini terbilang singkat. Bocah kelas 5 itu hanya melakukan persiapan kurang lebih selama dua pekan.

Selain mengikuti kegiatan ekstrakurikuler rutin yang dilakukan di sekolah setiap Selasa. Danendra juga mengikuti latihan di Perguruan Garuda Amarta dan melakukan sparing di Kramat Jati, Jakarta Timur.

BACA JUGA: Profil Az-Zahra Putri Dania, Atlet Pelatnas PBSI Peraih Perunggu di Piala Suhandinata 2022

Kisah Haru Danendra, Pendekar Cilik Rebut Medali Emas di IPSC 2 dengan Persiapan Minim


Minimnya persiapan tak menjadi penghalang. Buktinya, Danendra berhasil menorehkan prestasi membanggakan di IPSC 2 dengan merebut medali emas.

Momen haru begitu terasa saat wasit mengangkat tangan kanannya. Danendra tampak tak menyangka jika dirinya bisa memenangkan pertarungan dan membawa pulang medali emas.

Padahal, sebelum pertarungan berlangsung pendekar cilik itu mengaku kurang enak badan (mengeluh pusing). "Sebelum pertandingan tuh, Danendra ngeluh pusing. Rada takut juga sih, tapi Alhamdulillah dapat medali emas," ungkap Lisma, ibunda Danendra.

Kisah Haru Danendra, Pendekar Cilik Rebut Medali Emas di IPSC 2 dengan Persiapan Minim


BACA JUGA: Cerita Daniel Marthin Selalu Jadi Pasangan Leo Rolly Carnando sejak Junior
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Ribuan Atlet Ramaikan...
Ribuan Atlet Ramaikan Kejuaraan Piala Bela Negara 2025
Streaming Acara Olahraga...
Streaming Acara Olahraga di Vision+, Langganan beIN Sports Hanya Rp36.000!
Jeihan Raih 2 Podium...
Jeihan Raih 2 Podium di Sarga CS11-W Leg#3 2024
MNC Sports Competition...
MNC Sports Competition Jadi Ajang Silaturahmi, Peserta Berharap Tiap Tahun Selalu Digelar
Saleh Husin Finish 140...
Saleh Husin Finish 140 KM di Shimanami Cycling Jepang 2024
KBA Tuan Rumah Seri...
KBA Tuan Rumah Seri III Liga Basket Antar Akademi
Archery Challenge 2024...
Archery Challenge 2024 Kudus, Ajang Lahirkan Atlet Panahan Potensial
5 Potret Cut Intan Nabila...
5 Potret Cut Intan Nabila yang Pernah Jadi Atlet Anggar, Sempat Ikut Kejurnas
Kisah Bambang Anggoro...
Kisah Bambang Anggoro Jati Sukses Taklukkan Rute 4.000km Lintas Eropa
Special Bola
Persebaya Surabaya Buka...
Liga Indonesia
Persebaya Surabaya Buka Opsi Pertahankan 80 Persen Skuad untuk Liga 1 2025-2026
Kalahkan Korea Selatan...
Bola Dunia
Kalahkan Korea Selatan U-17, Nova Arianto Ingatkan Perjalanan Timnas Indonesia U-17 Masih Panjang di Piala Asia U-17 2025
Jadi Pahlawan Kemenangan...
Bola Dunia
Jadi Pahlawan Kemenangan Timnas Indonesia U-17 atas Korea Selatan, Tangisan Evandra Florasta Pecah
Rekomendasi
Industri Otomotif Bakal...
Industri Otomotif Bakal Sekarat, Ini Risiko yang Mengintai AS Terkait Tarif Impor
Jelang Puncak Arus Balik...
Jelang Puncak Arus Balik Lebaran, Lalu Lintas Tol Jabodetabek dan Jawa Barat Meningkat
Arus Balik, Lonjakan...
Arus Balik, Lonjakan Kendaraan dari Garut-Tasik Menuju Bandung Meningkat
Berita Terkini
Hasil Timnas Indonesia...
Hasil Timnas Indonesia U-17 vs Korea Selatan U-17: Sambaran Kilat Evandra Bawa Garuda Muda Menang 1-0
4 jam yang lalu
Hasil Timnas Indonesia...
Hasil Timnas Indonesia U-17 vs Korea Selatan U-17: Mierza Buang Peluang Emas, Babak Pertama 0-0
5 jam yang lalu
Susunan Pemain Timnas...
Susunan Pemain Timnas Indonesia U-17 vs Korea Selatan U-17: Matthew Baker Starter!
7 jam yang lalu
Ranking FIFA Timnas...
Ranking FIFA Timnas Futsal Indonesia Meroket: Posisi 21 Dunia, Top 4 Asia!
7 jam yang lalu
Link Live Streaming...
Link Live Streaming Indonesia U-17 vs Korea Selatan U-17: Pembuktian Garuda Muda di Piala Asia
7 jam yang lalu
Mantan Penerjun Payung...
Mantan Penerjun Payung Milier Siap Ukir Sejarah di Arena Tinju Bare Knuckle
9 jam yang lalu
Infografis
Kota dengan Durasi Puasa...
Kota dengan Durasi Puasa Ramadan Terlama dan Tersingkat di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved