Lamine Yamal Banjir Dukungan Cetak Gol Lawan Inggris di Final Euro 2024

Minggu, 14 Juli 2024 - 02:00 WIB
loading...
Lamine Yamal Banjir...
Lamine Yamal menjadi harapan bagi para pendukung Timnas Spanyol di Euro 2024. Foto/Talk Sports
A A A
JERMAN - Lamine Yamal menjadi harapan bagi para pendukung Timnas Spanyol di Euro 2024. Berbagai bentuk dukungan mengalir buat gelandang berusia 16 tahun ini.

Salah satu dukungan datang dari calon pelatih Barcelona, Hansi Flick. Pelatih klub asal Lamine Yamal itu mengirimi pesan dukungan lewat aplikasi pesan WhatsApp.

Pesan ini memotivasi Yamal untuk meraih kemenangan dan mencetak gol lagi di laga mendatang. “(Hansi) Flick mengirimi kami pesan sebelum dan sesudah pertandingan. Ia memberi tahu saya bahwa saya akan mencetak gol sebelum pertandingan melawan Prancis,” kata Yamal dikutip dari Football Espana, Sabtu (13/7/2024).



Timnas Spanyol akan berhadapan dengan Inggris di Olympiastadion, Berlin, Jerman.Dukungan di laga puncak Euro 2024 ini membuat Yamal senang. Bahkan pemain berkewarganegaraan Spanyol itu berharap, Flick akan mengirimi pesan lagi menjelang final Euro 2024.

“Saya senang memiliki hubungan ini, meskipun hanya melalui WhatsApp. Ia mungkin akan menulis surat kepada saya lagi sebelum final,” katanya.



Yamal yang menjadi andalan lini depan La Furia Roja -julukan Timnas Spanyol-memang banjir pujian setelah mencetak gol perdananya melawan Prancis di semi final. “Hal terpenting adalah menang dan itulah yang kita semua inginkan,” tutur Yamal.
(msf)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kartu Lamine Yamal Senilai...
Kartu Lamine Yamal Senilai Rp1,6 Miliar Ubah Hidup Kolektor Australia
Jadwal dan Link Nonton...
Jadwal dan Link Nonton Spanyol vs Polandia di Billie Jean King Cup Finals 2024
Profil Rodri, Peraih...
Profil Rodri, Peraih Ballon d'Or 2024 yang Buktikan Gelandang Bertahan Juga Bisa Menang
Rodri Menang Ballon...
Rodri Menang Ballon d'Or 2024, Singkirkan Vinicius dan Bellingham!
Arkhan Kaka Masuk 60...
Arkhan Kaka Masuk 60 Pemain Muda Terbaik Versi Media Inggris, Bersanding dengan Lamine Yamal
Ditinggal Gareth Southgate,...
Ditinggal Gareth Southgate, Harry Kane: Bos Terima Kasih, Anda Pelatih Inggris Terhebat!
Gareth Southgate Mundur...
Gareth Southgate Mundur dari Kursi Pelatih Inggris
Lautan Manusia Penuhi...
Lautan Manusia Penuhi Air Mancur Cibeles Sambut Spanyol Juara Euro 2024
Gareth Southgate Pasrah...
Gareth Southgate Pasrah dengan Masa Depannya usai Inggris Gagal Juara Euro 2024
Rekomendasi
Realisasi Program Makan...
Realisasi Program Makan Bergizi Gratis Capai Rp710,5 Miliar, Jangkau 2 Juta Penerima
Tunjangan Guru Langsung...
Tunjangan Guru Langsung Transfer ke Rekening, Prabowo: Kita Bikin Cepat, Singkat
Kompolnas Dengar Eks...
Kompolnas Dengar Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar Widyadharma Segera Ditetapkan sebagai Tersangka
Berita Terkini
Patrick Kluivert Efek,...
Patrick Kluivert Efek, Mees Hilgers: Kehadirannya Ciptakan Antusiasme!
37 menit yang lalu
Hasil Undian Piala Sudirman...
Hasil Undian Piala Sudirman 2025: Indonesia Hadapi Tantangan Berat di Grup D!
43 menit yang lalu
3 Alasan Rizky Ridho...
3 Alasan Rizky Ridho Sangat Layak Jadi Kapten Persija Jakarta, Perpaduan Jiwa Pemimpin dan Pengalaman
1 jam yang lalu
Proses Perpindahan Federasi...
Proses Perpindahan Federasi Emil Audero Cs Selesai, Next Pendaftaran ke AFC
2 jam yang lalu
Simak Jadwal dan Link...
Simak Jadwal dan Link Streaming MotoGP Grand Prix of Argentina Pekan Ini
3 jam yang lalu
Naoya Inoue vs Ramon...
Naoya Inoue vs Ramon Cardenas: Monster KO Dihujat Takut Kalah
4 jam yang lalu
Infografis
Muhammad Jadi Nama Terpopuler...
Muhammad Jadi Nama Terpopuler untuk Bayi Lelaki di Inggris Raya
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved