Nadal Tunggu Kepastian Australia Terbuka 2021

Minggu, 22 November 2020 - 19:41 WIB
loading...
Nadal Tunggu Kepastian...
Rafael Nadal
A A A
LONDON - Rafael Nadal sudah tidak sabar menanti kepastian penyelenggaraan turnamen Australia Terbuka 2021 . Pasalnya, petenis asal Spanyol itu ingin mempersiapkan diri usai tersingkir dari ATP Finals 2020 .

Nadal baru saja mendapatkan hasil mengecewakan di turnamen yang diikuti delapan petenis elit tersebut. Dia kembali mengubur ambisi meraih gelar juara pertamanya di ajang itu. Pengoleksi 20 gelar Grand Slam ini harus mengakui penampilan hebat dari wakil Rusia, Daniil Medvedev setelah bermain tiga set 3-6, 7-6, 6-3.

Baca juga : Usai Dominasi Cagliari, Pirlo: Pemain Berubah, Tapi Gaya Harus Tetap Sama

Hasil buruk ini membuat Nadal tampaknya harus melupakan sejenak keinginnya untuk merengkuh gelar ATP Finals. Sekarang, dia tengah memantau kepastian Australia Terbuka 2021 di tengah pandemi virus corona yang tidak kunjung mereda.

Sebelumnya, para petenis disarankan segera berangkat pada pertengahan Desember agar bisa menjalani karantina 14 hari. Namun, pemerintah setempat justru melarang kunjungan orang asing hingga akhir tahun ini. Kondisi itu tentu akan mengganggu seluruh jadwal pada Januari mendatang.

Baca juga : Start dari Posisi ke-20, Joan Mir Siapkan Kejutan

Jika mengalami penundaan, itu akan menyulitkan penyelenggaraan Piala ATP dan turnamen lainnya menggelar event sebelum dimulainya Australia Terbuka yang dijadwalkan berlangsung di Melbourne pada 18 Januari. Bahkan, para petenis juga belum mendapatkan kabar tentang izin berlatih selama menjalani masa karantina.

Nadal yang sebelumnya tidak melakukan perjalanan ke New York untuk AS Terbuka 2020 pun masih ragu dan menunggu kepastian dari pihak penyelenggara. Petenis berusia 34 tahun itu juga menyiapkan opsi tidak akan melakukan perjalanan ke Melbourne.

Baca juga : Usai Bungkam Djokovoc, Thiem: Saya Bukan Fab Four

“Saya belum tahu bagaimana situasinya nanti. Kita perlu menunggu apa yang dikatakan oleh pemerintah (negara bagian) di Victoria. Kami tidak bisa berbuat banyak dari posisi ATP atau hanya menunggu. Kami tidak punya seorang pun untuk mengatakan apa yang mereka rasa lebih baik untuk negara mereka,” kata Nadal dilansir firstpost.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Rasakan Setiap Pukulan,...
Rasakan Setiap Pukulan, Saksikan Setiap Aksi: Streaming Rangkaian ATP Tour di VISION+
Nonton Tenis ATP Barcelona...
Nonton Tenis ATP Barcelona Open 2025! Streaming di VISION+
ATP Tour 250 Santiago...
ATP Tour 250 Santiago Bergulir! Dukung Atlet Tenis Jagoan Kamu, Streaming di Sini
ATP Tour 500: Rotterdam...
ATP Tour 500: Rotterdam Bergulir Kembali, Berikut Link dan Jadwal Streamingnya
Jadwal dan Link Streaming...
Jadwal dan Link Streaming ATP 500: Dallas Open 2025
Duel Sengit Para Petenis...
Duel Sengit Para Petenis Elite di Montpellier! Berikut Link Streaming di Vision+
PP Pelti Gandeng Apparel...
PP Pelti Gandeng Apparel Anyar Tanah Air demi Perkembangan Tenis Indonesia
Kejutan dan Duel Sengit...
Kejutan dan Duel Sengit Menanti di Australian Open 2025! Berikut Cara Streaming di Vision+
Masuk Hari Ke-3, ATP...
Masuk Hari Ke-3, ATP Tour 250 2025 Auckland Penuh Aksi dan Ambisi! Streaming di beIN Sports Vision+
Special Bola
Jadwal Siaran Langsung...
Liga Champion
Jadwal Siaran Langsung Al Nassr vs Yokohama F Marinos di Perempatfinal Liga Champions Asia Elite 2024-2025: Cristiano Ronaldo Dijaga Sandy Walsh?
Digelar Besok! Yuk Ramaikan...
Bola Dunia
Digelar Besok! Yuk Ramaikan Okezone Fun Futsal 2025, Turnamen Futsal Antar Korporasi dan SMA Se-Jabodetabek
Egy Maulana Vikri Cetak...
Liga Indonesia
Egy Maulana Vikri Cetak Gol Spektakuler, Pelatih Dewa United: Dia Luar Biasa
Rekomendasi
ISEI Dorong Hilirisasi...
ISEI Dorong Hilirisasi Perikanan Lewat Investasi dan Penguatan Rantai Pasok
Sinopsis Sinetron Kau...
Sinopsis Sinetron 'Kau Ditakdirkan Untukku' Eps 16: Kepindahan Alya dan Devan
Uji Publik Program Perintis...
Uji Publik Program Perintis Berdaya demi Memperkuat Kemandirian Ekonomi
Berita Terkini
Status Pengganti Dadakan,...
Status Pengganti Dadakan, Ester Nurumi Siap Beri yang Terbaik
44 menit yang lalu
Bayern Muenchen vs FSV...
Bayern Muenchen vs FSV Mainz 05 di Pekan ke 31 Bundesliga: Malam Ini pukul 20.30 WIB, Live di iNews
49 menit yang lalu
Eubank Jr Kecam Tim...
Eubank Jr Kecam Tim Benn usai Didenda Rp7,6 M karena Kelebihan Berat 0,05 Pon
5 jam yang lalu
Kisah Masa Kecil Belal...
Kisah Masa Kecil Belal Muhammad, Dulu Diremehkan Punya Etnis Arab Kini Jadi Juara UFC
6 jam yang lalu
Keseruan Cristiano Ronaldo...
Keseruan Cristiano Ronaldo vs Sandy Walsh di Liga Champions Asia Elite
6 jam yang lalu
Jadwal Timnas Indonesia...
Jadwal Timnas Indonesia Mei-Desember 2025: Garuda Terbang Tinggi ke Pentas Dunia!
7 jam yang lalu
Infografis
Menhan Australia Telepon...
Menhan Australia Telepon Menteri Sjafrie Terkait Rumor Pangkalan Militer Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved