Pelatih Jerman Sudah Kantongi Kekuatan Timnas Inggris

Selasa, 29 Juni 2021 - 13:03 WIB
loading...
A A A


"Tentu saja kami harus fokus," kata Low.

“Lihatlah Harry Kane dan level yang dia mainkan. Dia bisa mencetak gol di setiap situasi. Ini adalah keterampilannya, kualitasnya. Dia memiliki semuanya. Dia memiliki kedua kaki, dia sangat bagus di udara. Dia bisa melindungi bola dengan sangat baik," katanya.

"Tetapi Inggris juga memiliki [Raheem] Sterling, [Phil] Foden, mungkin Mason Mount. Mereka memiliki banyak pemain ofensif yang kuat, pemain penyerang dengan [Jadon] Sancho juga dan [Marcus] Rashford," tandas dia.



Jerman telah mencapai setidaknya semi-final di masing-masing dari tiga edisi terakhir Kejuaraan Eropa. Memang, sejak turnamen diperluas pada tahun 1996, mereka telah mencapai setidaknya empat besar kompetisi setiap kali mereka maju ke babak sistem gugur.
(agn)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Hasil UEFA Nations League:...
Hasil UEFA Nations League: Jerman dan Belanda Pesta 5 Gol
Lautan Manusia Penuhi...
Lautan Manusia Penuhi Air Mancur Cibeles Sambut Spanyol Juara Euro 2024
Daftar Lengkap Juara...
Daftar Lengkap Juara Euro dari 1960 sampai 2024, Spanyol Raja Benua Biru
32 Ribu Orang Tandatangani...
32 Ribu Orang Tandatangani Petisi, Anthony Taylor Batal Pimpin Final Euro 2024?
Toni Kroos Resmi Pensiun:...
Toni Kroos Resmi Pensiun: Terima Kasih Jadikan Piala Eropa 2024 Istimewa
Toni Kroos Minta Maaf...
Toni Kroos Minta Maaf Tekel Horor Pedri: Semoga Cepat Sembuh!
Mikel Merino Tiru Selebrasi...
Mikel Merino Tiru Selebrasi sang Ayah di Stadion yang Sama 33 Tahun Lalu
Jerman Tersingkir, Dani...
Jerman Tersingkir, Dani Olmo Terpilih Jadi Player of the Match
Perpisahan Toni Kroos...
Perpisahan Toni Kroos yang Menyakitkan usai Jerman Tersingkir
Rekomendasi
Panja RUU TNI Bahas...
Panja RUU TNI Bahas Penempatan Prajurit di Jabatan Sipil Siang Nanti
Tiga Pasangan Keluarga...
Tiga Pasangan Keluarga Bersaing di Top 3 Keluarga Seleb Indonesia
Baru Awal Tahun, Pemerintah...
Baru Awal Tahun, Pemerintah Sudah Tarik Utang Rp224,3 Triliun
Berita Terkini
Fajar Alfian/Rian Ardianto...
Fajar Alfian/Rian Ardianto Gagal Hat-trick Gelar All England: Kami Banyak Error
1 jam yang lalu
2 Pemain Muda Indonesia...
2 Pemain Muda Indonesia Jalani Program Latihan di Akademi Osasuna
2 jam yang lalu
3 Juara Bertahan All...
3 Juara Bertahan All England Tumbang, 2 Jagoan Indonesia Kehilangan Gelar
2 jam yang lalu
Jadwal Liga Champions...
Jadwal Liga Champions Voli Asia 2025: Mengapa Tak Ada Wakil Indonesia?
3 jam yang lalu
Hasil Lengkap Liga Europa:...
Hasil Lengkap Liga Europa: MU Lolos ke Perempat Final, AS Roma Tersingkir
4 jam yang lalu
Fajar/Rian Gagal Pertahankan...
Fajar/Rian Gagal Pertahankan Gelar, 2 Ganda Putra Indonesia Lolos Perempat Final
4 jam yang lalu
Infografis
Jerman Kehabisan Senjata...
Jerman Kehabisan Senjata untuk Dipasok ke Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved