Apriyani Rahayu: Doa Rakyat Indonesia Bisa Kami Rasakan di Olimpiade Tokyo 2020

Minggu, 15 Agustus 2021 - 03:03 WIB
loading...
Apriyani Rahayu: Doa...
Apriyani Rahayu mengucapkan rasa terima kasih kepada seluruh pihak yang terlibat atas keberhasilannya bersama Greysia Polii meraih emas di Olimpiade Tokyo 2020 / (FOTO: MPI/FAISAL RAHMAN)
A A A
JAKARTA - Apriyani Rahayu mengucapkan rasa terima kasih kepada seluruh pihak yang terlibat atas keberhasilannya bersama Greysia Polii meraih emas di Olimpiade Tokyo 2020 . Pernyataan itu disampaikannya saat hadir dalam sebuah acara pemberian penghargaan di GOR Rudy Hartono, Sabtu (14/8/2021).

Dalam kesempatan itu, Apriyani mengatakan doa rakyat Indonesia bisa dirasakannya saat berlaga di Tokyo 2020. "Terima kasih kepada Gubernur DKI Jakarta, Ketua PBSI, Jaya Raya dan pelatih-pelatih saya karena berkat bantuan dan supportnya lah kami bisa mencapai ini (juara Olimpiade)," kata Apriyani

“Terima kasih juga untuk masyarakat Indonesia atas doa-doanya karena itu sangat berharga sekali ketika Olimpiade kemarin. Itu sangat bisa kita rasakan dengan keadaan pandemi yang ada disana,” kata atlet berusia 23 tahun itu.

BACA JUGA: Anies Baswedan Abadikan Greysia/Apriyani Nama Gedung Olahraga Jakarta

Apriyani merasa sangat terharu dengan penghargaan berupa penamaan gedung yang didasari atas pencapaiannya di Tokyo 2020. Bangunan yang sebelumnya bernama Gedung Multi Sport itu kini berubah menjadi Sasana Emas Greysia-Apriyani.

“Jujur saya sangat terharu gedung ini diberi nama karena torehan kami, Sasana Emas Greysia-Apriyani,” ungkap wanita kelahiran Lawulo, Sulawes Tenggara.

Selain diberikan penghomatan dengan penamaan gedung, Greysia/Apriyani juga mendapat uang Rp800 juta dari Pemerintah Provisnsi DKI Jakarta. Selain itu, yayasan klub yang mereka bela, Jaya Raya, juga memberikan hadiah berupa rumah senilai Rp3,3 miliar.

BACA JUGA: Lepas Kontingen Paralimpiade Tokyo 2020, Menpora: Kembali dengan Kebanggaan!

Sebelumnya, Presiden Joko Widodo juga member bonus Rp5,5 miliar atas medali emas yang mereka peroleh. Mereka juga mendapat banyak bonus dari berbagai produk kecantikan dan produk makanan-minuman yang beraneka ragam.
(yov)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Apriyani/Fadia Comeback atas Ganda Putri Taiwan
Persiapan Olimpiade...
Persiapan Olimpiade LA 2028, Dua Atlet Berkuda Indonesia Ikut Turnamen di Prancis
Gregoria Mariska Bidik...
Gregoria Mariska Bidik Hat-Trick Penampilan di Olimpiade
Trauma dan Penghiburan...
Trauma dan Penghiburan Hwang Seon-hong usai Timnas Indonesia Jegal Korea Selatan U-23 ke Olimpiade
Peraih Medali Olimpiade...
Peraih Medali Olimpiade 2024 Dapat Puluhan Ribu Es Krim dan Freezer
Pordasi Sambut Target...
Pordasi Sambut Target NOC Indonesia Loloskan 100 Atlet Termasuk Berkuda ke Olimpiade LA 2028
PB PODSI dan Kemenpora...
PB PODSI dan Kemenpora Dorong Dragon Boat Tampil di Olimpiade 2028 Los Angeles
Wladimir Klitschko Comeback,...
Wladimir Klitschko Comeback, Dukung Tinju Dipertandingkan di Olimpiade LA 2028
Kontribusi Pupuk Indonesia...
Kontribusi Pupuk Indonesia Turut Hasilkan Medali Emas Olimpiade Paris 2024
Rekomendasi
Kompolnas Dengar Eks...
Kompolnas Dengar Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar Widyadharma Segera Ditetapkan sebagai Tersangka
Penerimaan Pajak Februari...
Penerimaan Pajak Februari 2025 Anjlok 30,2%, Hanya Terkumpul Rp187,8 Triliun
KIKO SEASON 4 Eps. Food...
KIKO SEASON 4 Eps. Food Bandits di RCTI - Minggu, 16 Maret 2025 Jam 06.00 Pagi
Berita Terkini
3 Alasan Rizky Ridho...
3 Alasan Rizky Ridho Sangat Layak Jadi Kapten Persija Jakarta, Perpaduan Jiwa Pemimpin dan Pengalaman
12 menit yang lalu
Proses Perpindahan Federasi...
Proses Perpindahan Federasi Emil Audero Cs Selesai, Next Pendaftaran ke AFC
59 menit yang lalu
Simak Jadwal dan Link...
Simak Jadwal dan Link Streaming MotoGP Grand Prix of Argentina Pekan Ini
2 jam yang lalu
Naoya Inoue vs Ramon...
Naoya Inoue vs Ramon Cardenas: Monster KO Dihujat Takut Kalah
3 jam yang lalu
Kenapa Gol Penalti Double...
Kenapa Gol Penalti Double Kick Julian Alvarez Dianulir di Adu Penalti Atletico Madrid vs Real Madrid?
4 jam yang lalu
Kiper Bahrain Ketar-ketir:...
Kiper Bahrain Ketar-ketir: Timnas Indonesia Sama Sulitnya dengan Lawan Raksasa Asia
5 jam yang lalu
Infografis
Usia Pensiun Pekerja...
Usia Pensiun Pekerja di Indonesia Naik Jadi 59 Tahun
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved