Pagari Haaland, Borussia Dortmund Siapkan Rp292,5 Miliar

Minggu, 14 November 2021 - 01:30 WIB
loading...
Pagari Haaland, Borussia...
Borussia Dortmund terus mencari cara agar bisa mempertahankan Erling Haaland. Die Borussen dikabarkan akan menyiapkan 18 juta euro (Rp292,5 miliar). Foto: REUTERS/Piroschka Van De Wouw
A A A
DORTMUND - Borussia Dortmund terus mencari cara agar bisa mempertahankan Erling Haaland. Die Borussen dikabarkan akan menyiapkan 18 juta euro (Rp292,5 miliar) agar penyerang asal Norwegia itu tidak pergi.



Haaland sangat penting bagi Dortmund lantaran terus menunjukan kemampuan terbaik, khususnya di Liga Jerman. Dia bahkan diyakini akan menjadi bintang masa depan menggantikan Cristiano Ronaldo atau Lionel Messi.

Haaland bergabung dengan Dortmund pada Januari 2020 dari RB Salzburg. Sejatinya, pemain berusia 21 tahun itu masih punya kontrak yang cukup panjang hingga 2024.

Tapi, karena bisa tampil apik, Haaland jadi incaran klub-klub besar Eropa. Real Madrid, Chelsea, dan Manchester City (Man City) sempat tertarik untuk memboyongnya pada bursa transfer lalu.

Ini membuat Dortmund menjadi ketar-ketir karena takut kehilangan pemain bintangnya. Mereka lalu berupaya merayunya dengan menyiapkan kenaikan gaji menjadi Rp292,5 miliar per musim.

Jika kesepakatan bisa tercapai, Haaland akan menjadi pemain Dortmund dengan gaji tertinggi. Saat ini rekor itu masih dipegang Marco Reus dan Matt Hummels dengan 10 juta euro (Rp162,5 miliar) per musim.

Ini bisa dimaklumi. Sebab, jika kehilangan Haaland, Dortmund belum tentu bisa medapat pengganti yang sepadan. Pasalnya, pemain kelahiran 2000 tersebut masih menjadi mesin pencetak gol untuk Die Borussen.



Pada musim ini, Haaland sudah mampu mencetak sembilan gol dan empat assist dari enam laga. Sayangnya, Haaland saat ini masih menjalani pemulihan cedera yang dideritanya pada Oktober lalu.
(mirz)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Daftar 8 Tim di Perempat...
Daftar 8 Tim di Perempat Final Liga Champions 2024/2025
Hasil Pertandingan Leg...
Hasil Pertandingan Leg 2 Babak 16 Besar Liga Champions: Real Madrid dan Arsenal Lolos
Kisah Luka Modric, Bintang...
Kisah Luka Modric, Bintang Real Madrid yang Tak Diharapkan Madridista Tapi Beri Banyak Gelar
Hasil Leg 1 Babak 16...
Hasil Leg 1 Babak 16 Besar Liga Champions: Arsenal Pesta Gol, Real Madrid Gulung Atletico
Streaming Real Madrid...
Streaming Real Madrid vs Atletico Madrid di UEFA Champions League 2024/25 di VISION+
5 Stadion dengan Atmosfer...
5 Stadion dengan Atmosfer Paling Mencekam Versi AI: Dari Tembok Kuning hingga San Siro!
Daftar 10 Klub dengan...
Daftar 10 Klub dengan Pengeluaran Gaji Pemain Tertinggi: Al-Nassr Kalahkan Raksasa Eropa
Hasil Pertandingan Liga...
Hasil Pertandingan Liga Spanyol: Real Madrid Keok, Atletico Madrid Perkasa di Puncak Klasemen!
Jadwal & Link Streaming...
Jadwal & Link Streaming LaLiga Matchday 26: Real Betis vs Real Madrid hingga Barcelona vs Real Sociedad
Rekomendasi
Profil Brigjen Eko Hadi...
Profil Brigjen Eko Hadi Santoso, Jenderal Antiteror yang Menjabat Dirtipidnarkoba Bareskrim Polri
Ifan Seventeen Tegaskan...
Ifan Seventeen Tegaskan Keseriusannya Pimpin PT PFN: Amanah Besar
2 Pejabat Disdik Sumut...
2 Pejabat Disdik Sumut Terjaring OTT Korupsi Dana BOS, Kejaksaan Sita Rp319 Juta
Berita Terkini
Market Value Mees Hilgers...
Market Value Mees Hilgers Kalahkan Seluruh Skuad Timnas Malaysia dan Thailand
9 menit yang lalu
George Kambosos Kalahkan...
George Kambosos Kalahkan Daud Yordan jika Mau Tantang Juara IBF
1 jam yang lalu
Ganda Putra Indonesia...
Ganda Putra Indonesia Tembus Final All England, Jaga Tradisi Juara
3 jam yang lalu
Market Value Timnas...
Market Value Timnas Indonesia Nomor 3 di Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
6 jam yang lalu
Yamaha Umumkan Skuad...
Yamaha Umumkan Skuad Gahar 2025: Siap Dominasi Lintasan Balap Nasional dan Asia!
10 jam yang lalu
Hasil All England 2025:...
Hasil All England 2025: Sabar/Reza Melaju ke Semifinal!
11 jam yang lalu
Infografis
Darurat Utang, Setiap...
Darurat Utang, Setiap Kepala di AS Menanggung Beban Rp1,6 Miliar
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved