Bentrok Mantan, Wander Luiz Siap Bantu PSS Sleman Hancurkan Persib Bandung
loading...
A
A
A
Namun, performanya mengalami penurunan. Itu membuat Persib memutuskan melepas pemain berusia 29 tahun itu ke PSS Sleman di paruh kedua Liga 1.
Bersama tim berjuluk Super Elang Jawa, Wander Luiz sudah melakoni lima pertandingan. Dia berhasil mencetak dua gol yang dikemasnya dalam dua laga terbaru.
“Tapi saya bersama PSS Sleman ingin mencetak gol. Saya tidak tahu soal selebrasi atau tidak di pertandingan besok,” jelas pemain berpostur 190 cm itu.
Wander Luiz optimistis dengan grafik peningkatan performa yang ditunjukkan PSS Sleman dalam beberapa laga terakhir. Dia menilai ada peluang cukup besar untuk mengamankan kemenangan.
“Saya senang menghadapi pertandingan, berusaha membantu tim meraih poin seperti di pertandingan terakhir karena kita membutuhkan tiga poin,” kata Wander Luiz.
“Saya yakin dengan kondisi tim yang menunjukkan progres luar biasa dan tampil lebih bagus. Kita bisa meraih tiga poin berikutnya,” tandasnya, dilaman resmi LIB.
Bersama tim berjuluk Super Elang Jawa, Wander Luiz sudah melakoni lima pertandingan. Dia berhasil mencetak dua gol yang dikemasnya dalam dua laga terbaru.
“Tapi saya bersama PSS Sleman ingin mencetak gol. Saya tidak tahu soal selebrasi atau tidak di pertandingan besok,” jelas pemain berpostur 190 cm itu.
Wander Luiz optimistis dengan grafik peningkatan performa yang ditunjukkan PSS Sleman dalam beberapa laga terakhir. Dia menilai ada peluang cukup besar untuk mengamankan kemenangan.
“Saya senang menghadapi pertandingan, berusaha membantu tim meraih poin seperti di pertandingan terakhir karena kita membutuhkan tiga poin,” kata Wander Luiz.
Baca Juga
“Saya yakin dengan kondisi tim yang menunjukkan progres luar biasa dan tampil lebih bagus. Kita bisa meraih tiga poin berikutnya,” tandasnya, dilaman resmi LIB.
(mirz)