Kyrgios Didenda Rp500 Juta karena Pelanggaran di Miami Open

Sabtu, 02 April 2022 - 06:03 WIB
loading...
Kyrgios Didenda Rp500...
Kyrgios Didenda Rp500 Juta karena Pelanggaran di Miami Open. Foto: IST
A A A
MIAMI - Nick Kyrgios didenda 35.000 dolar AS atau sekitar Rp502,6 juta karena dianggap berkelakuan buruk saat kalah dari Jannik Sinner pada babak keempat Miami Open . Petenis asal Australia itu mengkritik wasit dan menghancurkan raketnya.

Setelah berulang kali mencaci maki wasit Carlos Bernardes karena gagal mengendalikan penonton pada turnamen Masters 1000 tersebut, Kyrgios dijatuhi hukuman pengurangan poin pada tiebreak set pertama karena berbicara dengan teman di tribun bahwa dia bisa bertindak lebih baik seandainya menjadi wasit.



Pemegang wildcard asal Australia itu kemudian menerima penalti --sehingga membuat Sinner membuat break pada awal set kedua -- setelah berulang kali meneriakkan "Apa yang tidak sportif?" kepada Bernardes, dan kemudian berjalan menuju bangkunya untuk memukulkan raketnya ke lapangan.

Asosiasi tenis putra ATP, seperti dikutip Reuters, Jumat, mengatakan Kyrgios didenda 5.000 dolar AS (Rp72 juta) untuk kata-kata kasar yang diucapkannya, 10.000 dolar AS (Rp144 juta) untuk perilaku tidak sportif dan 20.000 dolar AS (Rp287 juta) untuk pelecehan verbal.

Ditanya soal prilakunya setelah pertandingan itu, Kyrgios membela diri sambil mencela wasit.

"Dia bahkan tidak akan mendapat tamparan karena penampilannya yang buruk sebagai wasit hari ini. Dia mengerikan," ujar Kyrgios.

Insiden itu menyusul ledakan emosi di Indian Wells awal bulan ini di mana Kyrgios kehilangan kesabaran setelah kalah dalam perempat final dari Rafa Nadal dengan membanting raketnya ke tanah yang kemudian memantul dan hampir mengenai seorang ball boy.

Dia meminta maaf setelah pertandingan itu dan didenda 25.000 dolar AS (Rp359 juta).
(sto)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Para Bintang Tenis Bertarung...
Para Bintang Tenis Bertarung di ATP Miami Open! Streaming di VISION+
Duel Sengit Para Petenis...
Duel Sengit Para Petenis Elite di Montpellier! Berikut Link Streaming di Vision+
Masuk Hari Ke-3, ATP...
Masuk Hari Ke-3, ATP Tour 250 2025 Auckland Penuh Aksi dan Ambisi! Streaming di beIN Sports Vision+
Carlos Alcaraz Bertekad...
Carlos Alcaraz Bertekad Pertahankan Gelar Indian Wells Masters
Aryna Sabalenka Ketagihan...
Aryna Sabalenka Ketagihan Menang Gara-gara Juara Grand Slam Australia Open 2024
Nick Kyrgios ke Calon...
Nick Kyrgios ke Calon Lawan Djokovic di Australian Open 2024: Silakan Beli Tiket Pulang
Novak Djokovic Kecewa...
Novak Djokovic Kecewa Berat Serbia Terhenti di Semifinal Piala Davis 2023
Iga Swiatek Petenis...
Iga Swiatek Petenis Termuda Juara WTA Finals 2023
Sambil Menangis, Ons...
Sambil Menangis, Ons Jabeur Kutuk Serangan Israel ke Warga Palestina
Special Bola
Nova Arianto Ingin Pemain...
Bola Dunia
Nova Arianto Ingin Pemain Timnas Indonesia U-17 Punya Mental Kuat Jelang Piala Asia U-17 2025
5 Laga dengan Jumlah...
Bola Dunia
5 Laga dengan Jumlah Penonton Terbanyak di Babak Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia, Nomor 1 Rival Timnas Indonesia!
Ini 5 Pemain Keturunan...
Bola Dunia
Ini 5 Pemain Keturunan Selanjutnya yang Dibidik Patrick Kluivert untuk Perkuat Timnas Indonesia?
Rekomendasi
Sinopsis dan Daftar...
Sinopsis dan Daftar Pemain The Divorce Insurance, Drama Korea Bertema Asuransi Perceraian
Gempa Besar M6,3 Guncang...
Gempa Besar M6,3 Guncang Maluku Barat Daya, Begini Analisa BMKG
BRI Menanam Grow & Green...
BRI Menanam Grow & Green Transplantasi Terumbu Karang, Selamatkan Ekosistem Laut di NTB
Berita Terkini
Lebaran di Arab Saudi,...
Lebaran di Arab Saudi, Pemain Timnas Indonesia U-17 Minta Doa Agar Tembus Piala Dunia U-17 2025
1 jam yang lalu
Rekor Pertemuan Timnas...
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs China di Jakarta: Mampukah Garuda Kembali Menang?
2 jam yang lalu
PSSI Tepis Rumor Naturalisasi...
PSSI Tepis Rumor Naturalisasi Tristan Gooijer: Belum Ada Proses Sampai Hari Ini
4 jam yang lalu
Oleksandr Usyk Serius...
Oleksandr Usyk Serius Jajal MMA, Bos PFL: Saya Pikir Dia Mematikan!
5 jam yang lalu
Tragis, Petinju Kelas...
Tragis, Petinju Kelas Berat Ringan Meninggal setelah Kolaps di Atas Ring
6 jam yang lalu
10 Petinju Amerika Serikat...
10 Petinju Amerika Serikat Terkaya Sepanjang Sejarah: Jagoanmu Masuk Daftar Sultan?
6 jam yang lalu
Infografis
4 Tentara AS Tewas saat...
4 Tentara AS Tewas saat Latihan Tempur di Dekat Sekutu Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved